TOPIK
TTS Terkini
-
Wakili Keluarga Nope, Pina Nope dan Bil Nope Sampaikan Klarifikasi Soal Penobatan Raja Amanuban
Ia menyayangkan kehadiran Bupati TTS pada acara tersebut, di mana menurutnya telah secara nyata berusaha merusak sejarah TTS.
-
Festival Hai Mnahat di TTS, UMKM Asal Lelogama Kabupaten Kupang Turut Meramaikan
Yemima membawa semua jualannya menggunakan tiga sepeda motor. Ia menyebutkan bahwa menyewa mobil jauh lebih mahal.
-
Lindungi Tanah Adat, Pertanahan TTS Sosialisasi Pengadministrasian dan Pendaftaran Tanah Ulayat
Tanah suku ini menitipkan beratkan pada sumber hukum sebagai masyarakat hukum. Tanah suku menjadi masalah hingga saat ini
-
MBG Berjalan Lancar, Kepala SD GMIT SoE II Sebut Bentuk Tim dan Jalankan SOP
SD GMIT SOE II sendiri menjadi sekolah dasar pertama yang menerima pemberian makan bergizi gratis di Kabupaten Timor Tengah Selatan.
-
Upaya Menuju TTS Tangguh Pangan, Dinas TPHP TTS Rancang Proyek Perubahan
Meski begitu, Jacob menyebutkan, pengelolaan potensi ini belum maksimal khususnya pengelolaan lahan. Ada sekitar dua ribu hektar lahan kering
-
Tunggakan PBB Mencapai Rp 1,6 M, Bupati TTS Kasih Tenggak Waktu
Tantangan pembayaran PBB di Kecamatan Kota SoE karena mayoritas masyarakat adalah ASN yang kurang patuh pajak
-
Komisi Penanggulangan AIDS Daerah TTS Gelar Sosialisasi dan Penyuluhan HIV/AIDS Bersama PKK
Ia berharap PKK dapat menjadi Mitra Dinas Kesehatan, Komisi Pemberantasan Aids untuk sama-sama memerangi penyakit ini di Kabupaten TTS.
-
Drs. Jonathan Nubatonis Resmi Dinobatkan Menjadi Raja Kerajaan Amanuban TTS
Penobatan ini mengakhiri kekosongan kekuasaan Kerajaan Amanuban selama 38 tahun, setelah Keluarga Nope menyerahkan tampuk Amanuban ke empat suku besar
-
Plan Indonesia dan Dinas PPPA TTS Gelar Pelatihan Modul Sekolah Perempuan 'Skol Bi Fe Meto'
Selain itu bekerja bersama kaum muda, untuk memastikan partisipasi yang bermakna dalam pengambilan keputusan terkait hidup mereka.
-
Bupati TTS Buka Open Turnamen YNS Volly Cup I Tahun 2025
Dalam sambutannya, ia menyampaikan apresiasi kepada Ketua Yayasan YNS yang telah menggelar turnamen ini.
-
Dandim 1621/TTS Berharap Festival Musim Dingin Dapat Mengangkat Pariwisata TTS
Pelaksanaan Festival Musim Dingin ini terjadi di Desa Tunua, Kecamatan Mollo Utara, pada (4/9/2025) sampai Sabtu (6/9/2025) siang.
-
Koleksi Tenun Eksotis Milik Galeri Alekot Laris Manis di Festival Musim Dingin TTS 2025
Pada hari kedua Festival Musim Dingin ini, Lista membeberkan pendapatan Galeri mencapai Rp 10.000.000 lebih
-
Kapolres TTS Lakukan Kunker Rally Fun Family di Kecamatan Mollo Barat
Kunjungan kerja ini menjadi rangkaian agenda Kapolres pada kegiatan Festival Musim Dingin Kabupaten TTS tahun 2025
-
UMKM Sinar Puinlam Kaenka Ambil Bagian Dalam Festival Musim Dingin TTS Tahun 2025
Harlenci mengatakan hingga (5/9/2025) pukul 10.00 wita, produk yang paling laris sejak festival musim dingin ini di buka adalah minuman herbalnya.
-
Festival Musim Dingin Tahun 2025 di Kabupaten TTS Resmi Dibuka
Ketua Panitia Festival Musim Dingin 2025, Roby Selan, menyampaikan festival ini memanfaatkan potensi alam dan budaya yang dimiliki Kabupaten TTS
-
Polres TTS dan Kodim 1621/TTS Gelar Patroli Jaga Keamanan Kota Soe
Kapolres TTS, AKBP Hendra Dorizen.SH.SIk.MH, melalui Kabag Ops Polres TTS, AKP Agus H D Solle, menjelaskan kegiatan patroli gabungan
-
Final Oebobo Cup I Tahun 2025, Tim SCO A Keluar Sebagai Juara
Rally point menjadi penentu di set ketiga. 26:24 Tim SCO A memastikan menang di set ketiga. Skor 2:1 melanjutkan ke set keempat.
-
HUT Polwan ke -77, Satuan Lantas Polres TTS Bagi Coklat dan Bunga kepada Warga dan Anak Sekolah
Bagi-bagi cemilan coklat dan bunga bagi pengendara yang melintas dan anak sekolah dengan tetap bersikap sopan dan humanis dan sopan.
-
Upacara Peringatan HUT Kota SoE ke-103, Bupati TTS Sampaikan Hal ini Untuk Kemajuan Kota SoE
Ia juga menekankan untuk menjaga toleransi antar umat beragama yang telah menjadi ciri khas masyarakat TTS sendiri.
-
Beberapa Galur F8 Kacang Hijau Hitam Undana Tembus 2 Ton per Hektar di Dataran Menengah TTS
Pertumbuhan tanaman juga menunjukkan vigor yang kuat, pembungaan merata, dan polong padat berisi.
-
Polwan di TTS Bakti Religi ke Rumah Ibadah Jelang HUT ke-77 Polwan
Adapun rumah ibadah yang di bersihkan diantaranya Gereja Oekumene Polres TTS, Pura Niti Polres TTS, dan Masjid Al Rasyied Polres TTS.
-
Menjelang HUT ke-103 Kota SoE, Pemda dan ASN Lingkup TTS Gelar Napak Tilas Sejarah Kota SoE
Sebelum memulai kegiatan ini Rombongan mengunjungi Sonaf Ajaobaki, Desa Ajaobaki, Kecamatan Mollo Utara.
-
Pemkab TTS Siap Gelar Festival Musim Dingin 2025
Festival Musim Dingin nantinya akan digelar mulai 4 September hingga 6 September 2025 di Desa Tunua, Kecamatan Mollo Utara, Kabupaten TTS.
-
Karnaval Pembangunan TTS, Bendera Merah Putih Sepanjang 103 Meter Dibentangkan
Ia juga menyampaikan, pawai ini harus dimaknai sebagian wujud nyata partisipasi masyarakat dalam semangat gotong royong, kreativitas
-
Bupati TTS Lepas Kontingen Perss Soe Menuju Putaran Nasional Piala Soeratin U-17 2025
Bupati TTS menyebutkan bahwa Perss Soe menjadi duta dalam ajang ini sebagai perwakilan provinsi NTT dalam liga bergengsi ditingkat nasional.
-
Terima Mahasiwa KKN Undana, Kepala SD Negeri Nes Sebut Kegiatan Yang dilakukan Berdampak
Beberapa kegiatan yang dimaksudkan meliputi sosialisasi anti bullying, pengelolaan keuangan, sosialisasi menabung dan sebagainya.
-
Nasabah BRI Unit Niki-Niki TTS Raih Hadiah Utama Grand Prize Suzuki New Carry 2024
untuk hadiah utama berupa tiga sepeda motor matic yamaha mio, dan hadiah grand prize yaitu Mobil Suzuki New Carry 2024
-
Anggota Komisi X DPR RI Anita Gah Prihatin Angka Anak Tidak Sekolah di TTS Tinggi
Anita Jacoba Gah, S.E membuka pendaftaran penerima Program Indonesia Pintar (PIP) di Kabupaten TTS
-
Kepala Desa Oinlasi TTS Harap Pasar Oinlasi Segera Diperbaiki
Hal ini disampaikan melalui sambungan telepon pada Rabu (20/8/2025) lalu. Sebagai kepala desa, ia berharap pemerintah daerah bisa melakukan renovasi
-
Anita Gah Pantau Langsung Pendaftaran PIP di TTS
Pasalnya menurut Irwanda hampir semua orang tua bekerja sebagai petani, sehingga dengan bantuan ini akan meringankan beban orang tua