TAG
Prasetijo Utomo
-
Bambang Rukminto: Kasus Prasetijo Utomo, Puncak Gunung Es, Bukti Lemahnya Pengawasan Internal Polri
Dalam kasus pelarian Djoko Tjandra, dugaan keterlibatan jenderal polisi itu terungkap dari laporan masyarakat, bukan dari lembaga pengawasan internal.
Selasa, 28 Juli 2020 -
FAKTA! Brigjen (Pol) Prasetijo Utomo Ditetapkan Jadi Tersangka Kasus Pelarian Buronan Djoko Tjandra
"Tersangka BJP PU sebagai pejabat Polri menyuruh Kompol Joni Andriyanto untuk membakar surat yang telah digunakan dalam perjalanan oleh AK dan JST."
Selasa, 28 Juli 2020 -
Bantu Pelarian Djoko Tjandra, Brigen (Pol) Prasetijo Utomo Kawal Sang Buronan Jakarta-Pontianak PP?
Koordinator Masyarakat Antikorupsi Indonesia Boyamin Saiman menyebut, Prasetijo pernah mengawal Djoko Tjandra naik pesawat jet pribadi ke pontianak.
Sabtu, 25 Juli 2020 -
Mahfud MD Desak Kapolri, Pidanakan Pejabat yang Terlibat Kasus Pelarian Buronan Djoko Tjandra
"Penting pemidanaan terhadap pejabat dan pegawai yang telah nyata-nyata diketahui ikut membantu dan melakukan langkah-langkah politik dalam kasus ini"
Sabtu, 25 Juli 2020 -
Desmond Mahesa Sebut Banyak Pejabat "Dipelihara" Djoko Tjandra, Buktinya Buronan Bebas Berkeliaran
"Bebasnya Djoko Tjandra keluar masuk Indonesia, karena peran para pejabat yang mau jadi pesuruh. Padahal itu mencoreng kewibawaan dan keadilan."
Jumat, 24 Juli 2020 -
Kata Fadli Zon, Presiden Jokowi Jangan Diam Soal Buronan Djoko Tjandra "Yang Terlibat Harus Dihukum"
"Harusnya memang Presiden Joko Widodo memberikan perintah kepada Kapolri untuk melakukan bersih- bersih total pada lembaganya," kata Fadli Zon.
Jumat, 24 Juli 2020 -
Anita Kolopaking, Pengacara Buronan Djoko Tjandra Diperiksa Polisi, Argo Yuwono: "Ini Kali Ketiga"
Berdasarkan keterangan Polri, Anita Kolopaking telah diperiksa sebanyak dua kali, pada Selasa (21/7/2020) dan Rabu (22/7/2020) kemarin.
Kamis, 23 Juli 2020 -
Kabareskrim Polri Tak Ragu Tindak Prasetijo Utomo, Walau Teman Satu Angkatan Saat Akpol Tahun 1991
Prasetijo Utomo terancam pasal pidana. Dugaan awal, Prasetijo Utomo diduga melanggar Pasal 221 KUHP dan Pasal 263 KUHP dalam kasus Djoko Tjandra.
Selasa, 21 Juli 2020 -
Kabareskrim Polri: Polisi Dalami Aliran Dana Bagi Oknum Yang Bantu Pelarian Buronan Djoko Tjandra
Bareskrim juga sedang menyelidiki keterlibatan pihak-pihak lain di luar institusi Polri dalam kasus pelarian buronan Djoko Tjandra ini.
Senin, 20 Juli 2020 -
Buronan Djoko Tjandra Jerat 3 Jenderal, Prasetijo Utomo, Napoleon Bonaparte dan Nugroho Wiwoho
Brigjen (Pol) Prasetijo Utomo menjadi salah satu jenderal yang dicopot karena diduga menerbitkan surat jalan kepada buronan Djok Tjandra.
Sabtu, 18 Juli 2020 -
FAKTA BARU Diungkap Neta S Pane: Ternyata Pekerjaan Djoko Tjandra Itu Konsultan Bareskrim, Benarkah?
Saat itu, Prasetijo yang kini telah dicopot dari jabatannya, memanggil dokter dari Pusdokkes Polri untuk memeriksa kesehatan buronan Djoko Tjandra.
Jumat, 17 Juli 2020 -
Dituding Jadi "Anak Buah" Djoko Tjandra, Ini Daftar Kekayaan Brigjen (Pol) Prasetijo Utomo
Sementara itu, Kepala Divisi Humas Polri Irjen Argo Yuwono mengatakan, penerbitan surat jalan juga tidak berhubungan dengan jabatan Prasetijo Utomo.
Jumat, 17 Juli 2020 -
Inilah Sosok Brigjen (Pol) Prasetijo Utomo, Oknum Yang Terbitkan Surat Bagi Buronan Djoko Tjandra
Dan, sejak Rabu (15/7/2020) kemarin, Prasetijo Utomo telah ditahan untuk 14 hari ke depan, oleh Divisi Profesi dan Pengamanan (Propam) Polri.
Kamis, 16 Juli 2020