TAG
BAKTI Kominfo
-
Johnny G Plate akan duduk di kursi pesakitan untuk pertama kali terkait kasus korupsi pengadaan tower BTS pada Selasa 27 Juni 2023.
Senin, 26 Juni 2023
-
Johnny G Plate akan menjalani sidang perdana dengan agenda pembacaan dakwaan kasus korupsi program BAKTI Kominfo pada 27 Juni 2023.
Rabu, 21 Juni 2023
-
Johnny G Plate mengaku siap menjadi Justice Collaborator di kasus dugaan korupsi pengadaan menara base transceiver station (BTS) 4G.
Senin, 12 Juni 2023
-
Kejaksaan Agung kembali melakukan pemeriksaan terhadap Gregorius Alex Plate (GAP), adik mantan Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate (JGP)
Kamis, 8 Juni 2023
-
Adapun isu yang beredar menyebutkan tiga parpol yang diduga menerima aliran dana proyek BTS 4G itu, yakni PDI Perjuangan, Partai Gerindra, dan NasDem.
Selasa, 23 Mei 2023
-
Pada pembukaan kegiatan, Ridwan Iho, S.Sos selaku Kadis Kominfo Kabupaten Alor menyampaikan tentang 4 pilar literasi digital.
Jumat, 19 Mei 2023
-
Gregorius Alex Plate diduga terlibat kasus proyek BTS 4G Bakti Kominfo, karena pernah tanpa diminta ia mengembalikan uang mencapai ratusan juta.
Kamis, 18 Mei 2023
-
Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate bungkam saat ditanya mengenai pengusutan kasus dugaan tindak pidana korupsi BTS Kominfo.
Senin, 10 April 2023
-
Menkominfo Johnny G Plate diduga meminta setoran uang Rp 500 juta per bulan ke Direktur Utama BAKTI Kominfo Anang Achmad Latif (AAL).
Senin, 3 April 2023
-
Johnny Plate kini sedang berurusan dengan proses hukum dalam kasus dugaan korupsi dalam proyek pembangunan base transceiver station pada BAKTI Kominfo
Kamis, 23 Maret 2023
-
Menteri Komunikasi dan Informatika ( Menkominfo ) Johnny G Plate selama enam jam lebih dicecar pertanyaan oleh penyidik Kejaksaan Agung.
Rabu, 15 Maret 2023
-
Harta kekayaan Johnny Plate bertambah saat menjadi Menkominfo sejak tahun 2019.Hal ini diketahui dari Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara.
Rabu, 15 Maret 2023
-
Gregorius Alex Plate, adik kandung Menteri Komunikasi dan Informasikan Johnny G Plate, mengembalikan dana Rp 534 juta ke Kejaksaan Agung.
Senin, 13 Maret 2023
-
Johnny G Plate Menkominfo akan dipanggil lagi Kejaksaan Agung terkait kasus dugaan korupsi pengadaan tower base transceiver station BAKTI pada Kominfo
Sabtu, 11 Maret 2023
-
Pembangunan lima tower BTS dan puluhan visat tahun anggaran 2022 itu diprioritaskan bagi sekolah-sekolah terpencil
Jumat, 3 Maret 2023
-
Kejaksaan Agung bakal menarik dana Rp 100 miliar terkait proyek pengadaan tower base transceiver station (BTS) pada BAKTI Kominfo.
Minggu, 26 Februari 2023
-
Kejaksaan Agung kembali melakukan penyitaan aset dalam perkara dugaan korupsi pengadaan tower base transceiver station (BTS) pada BAKTI Kominfo.
Jumat, 10 Februari 2023
-
Ia mengatakan, tower Bakti Kominfo yang dibangun pada akhir tahun 2020 lalu namun hingga saat tidak berfungsi.
Jumat, 10 Februari 2023
-
Bupati Manggarai Barat Edistasius Endi menyebutkan, sudah waktunya Manggarai Barat menciptakan sistem pemerintahan yang lebih modern
Sabtu, 2 Juli 2022
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved