TAG
Gunung Lewotobi Laki-laki
-
Abu vulkanik Gunung Lewotobi laki-laki memenuhi seluruh lingkungan sekolah, bahkan abu vulkanik memenuhi ruang kelas belajar siswa.
Rabu, 20 Agustus 2025
-
Bandara H. Hasan Aroeboesman di Kabupaten Ende, Pulau Flores, Nusa Tenggara Timur (NTT) kembali ditutup sementara.
Senin, 18 Agustus 2025
-
Penyintas sewaktu-waktu beraktivitas saat status gunung itu masih Awas. Ini semata-mata demi biaya pendidikan anak-anaknya.
Jumat, 15 Agustus 2025
-
Namun air bantuan tersebut tidak mencukupi kebutuhan rumah tangga karena masing-masing kepala keluarga hanya mendapatkan 15 liter air.
Selasa, 12 Agustus 2025
-
Selain itu, Kondisi atap SDK Hikong yang sudah rusak membuat abu vulkanik gunung Lewotobi Laki-laki memenuhi seluruh ruangan kelas SDK Hikong.
Senin, 11 Agustus 2025
-
Warga yang masih bertahan umumnya Dusun Podor dan Dusun Kampung Baru di Desa Boru, Kecamatan Wulanggitang.
Minggu, 3 Agustus 2025
-
Penutupan Bandara Frans Seda Maumere ini bukan kali pertama tapi sudah sering terjadi jika ada erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki.
Minggu, 3 Agustus 2025
-
Namun, suplai magma dari dalam perut bumi hingga ke permukaan masih berlangsung, meskipun pergerakannya kini melambat.
Minggu, 3 Agustus 2025
-
Yang mana penerbangan di Bandara Frans Seda Maumere sejak Sabtu (2/8/2025) dan Minggu (3/8/2025) ditutup.
Minggu, 3 Agustus 2025
-
Pelajar SD dipulangkan agar terhindari dari debu vulkanik. Siswa SD yang sempat masuk sekolah pagi ini dipulangkan pukul 10 pagi.
Minggu, 3 Agustus 2025
-
Pembatalan penerbangan itu disampaikan langsung Kepala Bandara H Hasan Aroeboesman Ende, Hariyanto
Sabtu, 2 Agustus 2025
-
Masyarakat diminta tak melakukan aktivitas apapun dalam radius maksimal 7 kilometer demi terhindar dari lontaran batu dan luncuran awan panas.
Jumat, 1 Agustus 2025
-
Jalan Trans Pulau Flores di Desa Dulipali, Kecamatan Ile Bura, Kabupaten Flores Timur, di lereng Gunung Lewotobi Laki-laki kini bisa dilalui.
Jumat, 1 Agustus 2025
-
Sejumlah personel Polres Flores Timur dan satu anggota Polsek Wulanggitang berjibaku membersihkan lumpur tebal akibat banjir lahar dingin.
Selasa, 29 Juli 2025
-
Intensitas curah hujan yang tinggi di kawasan Gunung Lewotobi mengakibatkan banjir lahar ke sejumlah permukiman.
Selasa, 29 Juli 2025
-
Masyarakat agar tenang dan mengikuti arahan Pemda serta tidak mempercayai isu-isu yan tidak jelas sumbernya.
Jumat, 25 Juli 2025
-
Usai perayaan, para pengantin didampingi orang tua saksi dan keluarga berkumpul di posko pengungsian, tepatnya di depan Kantor Desa Konga.
Jumat, 25 Juli 2025
-
Kondisi tersebut berimbas terhadap pemenuhan kebutuhan masyarakat setiap harinya, salah satunya yakni warga kesulitan untuk membeli beras
Jumat, 25 Juli 2025
-
Personel Polres Flores Timur, Provinsi NTT, membagikan masker kepada warga saat melintas di sepanjang jalan penuh debu Gunung Lewotobi Laki-laki.
Jumat, 18 Juli 2025
-
Seorang kakek penyintas erupsi Gunung Lewotobi Laki-laki, Yohanes Bana Tobi (78), meninggal dunia di Posko Pengungsian
Jumat, 18 Juli 2025