Berita NTT
Antisipasi Kekeringan di NTT, DPRD NTT Minta Pemerintah Bentuk Satgas Penanganan
Hampir semua kebun-kebun petani bermasalah. Jadi pendampingan dari pemerintah perlu dioptimalkan dua kali lebih keras
Penulis: Elisabeth Eklesia Mei | Editor: Rosalina Woso
"Semoga ini menjadi momentum, sebuah refleksi yang baik buat kita semua, baik pemerintah maupun masyarakat agar kebutuhan pangan yang merupakan kebutuhan dasar manusia itu tidak boleh menjadi masalah di negeri ini," harapnya.
Dia menambahkan, berbagai upaya dilakukan pemerintah untuk mencukupi kebutuhan pangan masyarakat diharapkan tercukupi.
"Semoga semuanya tercukupi sampai saat ini. Jangan sampai pada hari pangan, masyarakar justeru mengalami kelaparan di mana-mana," ujarnya. (cr20)
Ikuti Berita POS-KUPANG.COM Lainnya di GOOGLE NEWS
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/wakil-ketua-dprd-ntt-inche-sayuna.jpg)