TAG
Renungan Harian Suluh Injil
Renungan Harian Suluh Injil Renungan Harian Suluh Injil read less
-
Itu sebabnya ada orang yang merahasiakan nama ketika memberikan persembahan syukur, nazar atau persepuluhan, dengan mengutip ayat 3.
Sabtu, 22 Februari 2025
-
Kita sudah belajar dari Raja Daud yang memberi dan mengajak warga bangsa Israel memberi sebagai tanda berbagian dalam pekerjaan pembangunan Bait Suci.
Rabu, 19 Februari 2025
-
Warisan cerita sejarah tidak terlihat wujudnya, tetapi itulah berkat Tuhan berupa nilai-nilai kehidupan berharga dan dapat bertahan.
Rabu, 19 Februari 2025
-
Itu sebabnya Tuhan menyatakan bahwa Ia tidak pernah berubah dalam kasih-Nya, ketetapan-Nya masih sama dan masih tetap berlaku.
Selasa, 18 Februari 2025
-
Sebagai makhluk ciptaan Tuhan, kita ada untuk menyembah Tuhan. Saat kita memberi dalam ibadah, kita sedang memposisikan diri kita sebagai penyembah.
Minggu, 16 Februari 2025
-
Kedua, jumlah persembahan adalah hal yang penting untuk menyatakan keseriusan mengambil bagian dalam menopang pekerjaan yang besar.
Sabtu, 15 Februari 2025
-
Jika Tuhan berkenan dari rahim seorang perempuan terlahir keturunan tentulah Tuhan memiliki rencana yang berkelanjutan bagi satu generasi berikut.
Sabtu, 15 Februari 2025
-
Tugas sang ayahlah memperkenalkan Yesus Kristus kepada anak-anak, termasuk dengan cara membawa anak-anak datang beribadah kepada Tuhan.
Jumat, 14 Februari 2025
-
Ajaran dan kehendak Yesus Kristus menjadi aturan yang penting, namun harus selalu ditaati berdasarkan relasikasih dengan Dia.
Jumat, 14 Februari 2025
-
Taurat menuntun orang untuk melakukan kebaikan dan harus selalu berusaha hidup taat. Tetapi hal itu bukanlah dasar atau syarat keselamatan.
Rabu, 12 Februari 2025
-
Yesus datang untuk menyelamatkan semua orang karena Allah tidak mau manusia binasa. Melalui Yesus ada kehidupan kekal bagi yang percaya.
Senin, 10 Februari 2025
-
Jawaban Simon Petrus diberikan oleh Allah Bapa dan Yesus menerima jawaban Simon Petrus maupun pribadinya karena datang dari Allah Bapa sendiri.
Minggu, 9 Februari 2025
-
Yesus bukanlah re-inkarnasi dari figur siapa pun. Yesus adalah Anak Allah yang berinkarnasi menjadi Anak Manusia. Jawaban Simon Petrus tepat dan benar
Sabtu, 8 Februari 2025
-
Doa Bapa Kami mengajarkan kepada kita bahwa kita adalah makhluk yang lemah karena itu kita harus bergantung sepenuhnya kepada Allah Bapa.
Sabtu, 8 Februari 2025
-
Berdasarkan itu maka hal yang sama mesti berlaku bagi setiap orang yang “berhutang” kepada kita dan merugikan secara mental.
Kamis, 6 Februari 2025
-
Sebaliknya, Allah yang Kudus itulah yang berkuasa menguduskan kita yang berdosa, yang datang kepada-Nya dan memanggil nama-Nya yang kudus itu.
Senin, 3 Februari 2025
-
Melalui bacaan ini kita diajak untuk memahami kembali siapa kita dan relasi kita dengan sesama makhluk ciptaan, dalam maksud Sang Pencipta.
Selasa, 26 November 2024
-
Ayub pun akhirnya mendapat pengertian baru dari Allah sendiri bahwa penderitaan tidak akan pernah membuatnya kehilangan iman.
Sabtu, 23 November 2024
-
Tuhan tidak menceritakan tentang percakapan-Nya dengan iblis. Tuhan tidak berkewajiban menjawab pertanyaan manusia.
Sabtu, 23 November 2024
-
Ketiga, menjadi bangunan Allah berarti terpanggil dan memberi diri untuk menjadi bagian dalam karya Allah membangun persekutuan jemaat yang utuh.
Rabu, 20 November 2024