TAG
penerimaan CPNS 2018
-
Peserta CPNS yang Gugur Tes SKD Masih Punya Peluang untuk Lolos ke SKB? Ini Penjelasan BKN
Senin, 12 November 2018
-
Banyaknya peserta tes CPNS tidak memenuhi passing grade mendorong munculnya petisi untuk mengubah atau menurun passing grade.
Kamis, 8 November 2018
-
Beredar informasi tentang kebijakan terbaru Seleksi Kompetensi Dasar (SKD) CPNS 2018 di media sosial, BKN pastikan itu kabar hoax.
Kamis, 8 November 2018
-
Formasi tenaga dokter yang dibutuhkan dalam penerimaan CPNS kali ini di Kabupaten Manggarai Barat (Mabar), sepi peminat.
Kamis, 25 Oktober 2018
-
Pemkab Sumba Timur melalui BKPSDMD setempat tidak mengakomodir pelamar lulusan Universitas PGRI Kupang, khususnya tahun 2015 ke atas.
Kamis, 25 Oktober 2018
-
Pengumuman hasil seleksi lolos administrasi pendaftar CPNS 2018 akan dilakukan mulai Selasa (16/10/2018) hingga Minggu (21/10/2018).
Selasa, 16 Oktober 2018
-
Sebanyak dua formasi calon pegawai negeri sipil (CPNS) di Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU) belum ada para pelamar yang mendaftar.
Selasa, 16 Oktober 2018
-
Pendaftaran calon pegawai negeri sipil atau CPNS 2018 secara online akan ditutup pada Senin (15/10/2018) pukul 23.59 WIB.
Senin, 15 Oktober 2018
-
Anda termasuk orang yang masih bingung mendaftar sebagai CPNS? Pendaftaran dilakukan di situs Sistem Seleksi CPNS Nasional 2018, sscn. bkn.go.id.
Senin, 15 Oktober 2018
-
Hari ini, Senin (15/10/2018), merupakan kesempatan terakhir bagi pelamar Calon Pegawai Negeri Sipil 2018 untuk melakukan pendaftaran online.
Senin, 15 Oktober 2018
-
Jelang penutupan, ternyata ada perubahan jadwal seleksi CPNS 2018.Pelamar perlu mencermati perubahan tersebut agar jangan sampai salah tanggal.
Senin, 15 Oktober 2018
-
Jumlah pelamar testing CPNS) yang telah melakukan pendaftaran online di Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU) sebanyak 3.036 orang.
Jumat, 12 Oktober 2018
-
Pendaftaran secara online berlangsung sampai 15 Oktober 2018. Sedangkan penyerahan berkas sampai tanggal 18 Oktober 2018
Kamis, 11 Oktober 2018
-
Peserta yang telah menyerahkan berkas pendaftaran secara fisik sebanyak 771 orang, masih 4.000 lebih yang belum memasukan
Kamis, 11 Oktober 2018
-
Kepala Cabang Kantor Pos Aesesa, Nasarudin A. Wahab, mengaku pihaknya sangat kewalahan melayani para pengirim berkas lamaran CPNS.
Rabu, 10 Oktober 2018
-
Pemerintah terpaksa menunda pelaksanaan rekrutmen Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) 2018 di daerah terdampak bencana Sulawesi Tengah.
Selasa, 9 Oktober 2018
-
Bertin menyebutkan lokasi tes CPNS 2018 yang diadakan oleh Nagekeo digelar di SMKN I Aesesa di Aeramo Kecamatan Aesesa.
Kamis, 4 Oktober 2018
-
Bagi pemalar CPNS 2018 yang melamar di Pemda Nagekeo wajib ikut ujian di Nagekeo. Ujian CPNS 2018 di Nagekeo gunakan sistem CAT
Kamis, 4 Oktober 2018
-
Sampai dengan Selasa, (2/10/2018) pukul 11.00 Wita belum ada peserta seleksi CPNS di Kabupaten Malaka yang menyerahkan berkas fisik
Selasa, 2 Oktober 2018
-
Jumlah kebutuhan tenaga tekhnis yang direkrut formasi tes CPNS tahun 2018 di Kabupaten Manggarai Barat sebanyak 33 orang.
Rabu, 26 September 2018
© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved