Takut Diburu TNI, KKB Malah Habisi Seorang Guru SD di Kabupaten Puncak Papua, Dimana KKB Sekarang?
Takut Diburu TNI, KKB Malah Habisi Seorang Guru SD di Kabupaten Puncak Papua, Dimana KKB Sekarang?
POS-KUPANG.COM - Takut Diburu TNI, KKB Malah Habisi Seorang Guru SD di Kabupaten Puncak Papua, Dimana KKB Sekarang?
Kelompok kriminal bersenjata (KKB) Papua semakin meresahkan dengan tindakan-tindakan brutal yang mereka lakukan.
Kamis (8/4/2021), anggota KKB pimpinan Sabinus Waker menembak mati guru SD bernama Oktovianus Rayo (42) di Kampung Julukoma, Distrik Beoga, Kabupaten Puncak, Papua.
Baca juga: KKB MakinBeringas Hingga Sandera Pilot dan Penumpang, TNI Kirim Pasukan Kalajengking Hitam
Baca juga: Pangdiv Kostrad Terpaksa Kirim Pasukan Elite Kalajengking Hitam: Sudah Saatnya KKB Papua Kita Sergap
Baca juga: MENEGANGKAN,30Anggota KKB Papua Sandera Todongkan Senjata ke Pilot & Penumpang Susi Air Selama 2Jam
KKB yang tiba-tiba masuk ke dalam kios milik korban menembak korban dua kali dengan senjata laras pendek di bagian rusuk.
"Tadi pagi sekitar 09.30 WIT ada kejadian penembakan di Beoga, Puncak, yang dilakukan terhadap seorang guru yang sedang menjaga kios di rumah. Korban meninggal dunia," ujar Kapolda Papua Irjen Mathius D Fakhiri di Jayapura, Kamis.
Saat kejadian, ada tiga tetangga korban yang mendengar suara tembakan dan langsung melarikan diri.
Semua tetangga sudah ditemukan oleh masyarakat dalam keadaan selamat.
Fakhiri meyakini pelaku penembakan merupakan KKB pimpinan Sabinus Waker yang sedang dalam perjalanan dari Intan Jaya menuju Puncak.
"Sabinus Waker tengah menuju Ilaga atas undangan Lekagak Telenggen. Kita mendapat informasi bahwa dalam perjalanan menuju Ilaga ini, dia melakukan penembakan," kata Kapolda.
Tak hanya itu, KKB kembali berulah di hari yang sama pada sore hari.
KKB Papua Sandra Pilot
Satu Anggota KKB Papua Tewas
propaganda KKB Papua
kaki tangan KKB Papua
nekad jual senjata ke KKB Papua
Baku Tembak TNI vs KKB Papua
TNI dan KKB
KKB Papua Tembak Prajurit TNI
Pemerintah Tidak akan Berkompromi dengan KKB Papua
POS-KUPANG.COM
Pos Kupang Hari Ini
berita pos kupang hari ini
Bela Terawan,Mantan Menkes Siti Fadilah Supari:Ide Kembangkan Vaksin Nusantara Tak Jatuh dari Langit |
![]() |
---|
Anies Baswedan Posting Foto Gang Hijau di Jakarta, Netizen: Pilih Pemimpin Bukan yang Banyak Drama |
![]() |
---|
Ipar Gibran, Bobby Nasution Didemo Ternyata Ini Hal yang Bikin Menantu Jokowi Dibenci, Apa? |
![]() |
---|
Terlanjur Panas, Ternyata China Bukan Bidik Taiwan Tapi Negara Besar Ini, Amerika, Prancis Atau? |
![]() |
---|
Anies Baswedan Ikut Pertemuan dengan Sekjen PBB, Netizen: Pak Kardus Dibawah Mengganggu Pemandangan |
![]() |
---|