Belajar dari Rumah
SOAL dan Jawaban TVRI Selasa 5 Januari 2021 SD Kelas 4, Tugas Belajar Dari Rumah Roda dan Gaya Gesek
Belajar dari Rumah (Bdr) kini memasuki hari kedua semester genap tahun ajaran dan tahun akademik 2020/2021
Editor:
Benny Dasman
Numerasi
1. Mengamati sudut pada roda.
2. Mengukur sudut jari-jari roda.
Penguatan Karakter
1. Kritis dalam menerima informasi dan gagasan.
2. Mandiri dan bertanggung jawab dalam belajar.
3. Teliti dalam melakukan pengukuran.
4. Cermat membaca speedometer.
5. Jujur dalam melaporkan hasil pengukuran
Contoh soal dan jawaban
Soal
Bagaimana menghitung sudut dengan busur derajat!
Jawaban
a. Langkah-Langkah Untuk Menggambar Sudut yang besarnya kurang dari 180°
Untuk menggambar sudut dengan busur derajat, lakukan langkah-langkah sebagai berikut:
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/ilustrasi-gambar-belajar-dari-rumah.jpg)