Kisah Rumah Tangga
Derita Ibu Muda Pekalongan Bertahun-tahun Diperdayai Pria IniHingga Punya Anak Ternyata TNI Gadungan
Derita Ibu Muda Pekalongan, Bertahun-tahun Diperdayai Pria Ini Hingga Punya Anak, Ternyata Tentara Gadungan
Editor:
Bebet I Hidayat
Kompas.com
Ilustrasi - Derita Ibu Muda Pekalongan, Bertahun-tahun Diperdayai Pria Ini Hingga Punya Anak, Ternyata Tentara Gadungan
"Dari penyelidikan, pengecekan dari HP (gawai) pelaku, empat (perempuan) dalam rayuan untuk dijanjikan dinikahi. Dua hari sebelumnya melakukan nikah siri dengan modus yang sama di daerah Jalan Wates," ucap Riko.
Dari tangan pelaku polisi menyita seragam, baret warna hijau, 3 kartu anggota TNI palsu, surat perintah palsu, dan HT.
Pelaku dijerat pasal 378 KUHP dengan ancaman 4 tahun penjara.
"Pelaku merupakan residivis kasus yang sama ditangani Polres Sleman. Dan baru keluar bulan Maret 2019 lalu," ucapnya.
Saat ditanya Sukamdi mengaku ada keinginan menjadi Anggota TNI namun dulu saat mendaftar gagal.(*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/derita-ibu-muda-diperdayai-tentara-gadungan.jpg)