Berita Kota
VIDEO: Air Masih Menjadi Kebutuhan Mendesak Bagi Warga Kota Kupang
Air masih menjadi kebutuhan yang sangat fital dalam kehidupan sehari-hari.
Penulis: Gordi Donofan | Editor: Rosalina Woso
Laporan Wartawan Pos Kupang, Gordi Donofan
POS-KUPANG.COM | KUPANG -- Air masih menjadi kebutuhan yang sangat fital dalam kehidupan sehari-hari.
Air yang terdapat di Kota Kupang debitnya setiap hari menurun.
Hal ini diungkapkan pada saat seminar sehari yang dilaksanakan oleh Forum PRB NTT di Hotel Neo Aston pada Kamis (26/10/2017).
Seminar ini merupakan kerja sama BPBD dengan TCP DFAT dan Forum PRB NTT serta beberapa mitra.
Hadir sebagai pemateri Akademisi dari Unkris Zet Malelak dan dari Perhimpunan Pikul Torry Kuswardono. (*)