Wisata NTT

Wisata NTT,  Pesona Bukit Kelegeng Patisomba,  Spot Destinasi Wisata Berburu di Maumere

Kabupaten Sikka , Nusa Tenggara Timur memiliki begutu banyak spot indah . Dan, salah satu yang belum banyak yang tahu

Penulis: Alfred Dama | Editor: Alfred Dama
TRIBUNFLORES.COM/HO-NADDIADEA
DESTINASI-Bukit Kelegeng di Patisomba, Maumere, Kabupaten Sikka, Flores. 

Tempat wisata ini cocok untuk healing, di sini susananya tenang dan pemandangan alamnya memanjakan mata. Jika berkunjung saat musim hujan pengunjung akan menyaksikan panorama bukit yang asrih dan segar.

Untuk lokasi ke Bukit Kelegeng ini cukup dekat dengan pemukiman warga Patisomba. Jarak tempuh dari Kota Maumere sekitar tujuh kilometer ke arah utara, menyusuri jalan Trans Flores Utara.*

Baca artikel lain di Pos Kupang.com KLIK >>> GOOGLE.NEWS

 

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved