Doa Setelah Sholat

Tata Cara dan Doa Setelah Sholat Istikharah, Mohon Petunjuk Agar Hati Lebih Tenang

Jika Anda ingin meminta petunjuk pada Allah Anda bisa melaksanakan ibadah ini yang ditutup dengan membaca Doa Setelah Sholat Istikharah.

Editor: Yeni Rahmawati
BANGKAPOS.COM
MOHON PETUNJUK - dirikanlah Sholat Sunnah Istikharah dan membaca Doa Setelah Sholat Istikharah mohon petunjuk penting pada Allah SWT, Senin (19/5/2025). 

Takbiratul ihram sambil mengucap “Allahu Akbar”.

Membaca doa iftitah.

Membaca surah Al-Fatihah.

Membaca surah pendek, diutamakan surah Al-Kafirun pada rakaat pertama.

Rukuk.

Iktidal.

Sujud pertama.

Duduk di antara dua sujud.

Sujud kedua.

Kembali berdiri untuk melanjutkan rakaat kedua, sambil takbiratul ihram.

Membaca surah Al-Fatihah dan dilanjutkan surah pendek, diutamakan surah Al-Ikhlas.

Rukuk.

Iktidal.

Sujud pertama.

Duduk di antara dua sujud.

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved