Soal Ujian Sekolah
Soal IPA Ujian Sekolah Tahun 2024 SD Kelas 6 dan Kunci Jawaban, Uji Kompetensi Lewat Soal US Terbaru
Kumpulan soal terbaru : Soal IPA Ujian Sekolah Tahun 2024 SD Kelas 6 dan Kunci Jawaban, Uji Kompetensi Jelang US
POS-KUPANG.COM - Mari belajar contoh soal IPA untuk SD Kelas 6 yang akan mengikuti Ujian Sekolah dan Ujian Akhir Semester 2 tahun 2024 untuk menentukan kelulusan siswa.
Semakin banyak belajar dari contoh soal ujian nasional dan Soal UAS khususya mapel IPA akan semakin bagus bagi ssiwa SD Kelas 6 karena pengetahuannnya akan semakin kompleks karena soal yang diberikan bervariasi.
Dalam artikel ini selain contoh soal ujian nasional juga dilengkapi dengan Kunci Jawaban sehingga siswa SD Kelas 6 bisa mengoreks pekerjaannya
Soal IPA SD Kelas 6 soal ujian sekolah dan Kunci Jawaban
1. Bulu tangkis ditangkis oleh para pemain sehingga bisa melesat ke suatu arah. Hal ini menunjukan bahwa gaya bisa mempengaruhi
A. arah gerak benda
B. bentuk benda
C. sifat benda
D. wujud benda
Jawaban : A
2. Dari pilihan berikut ini manakah yang bukan merupakan isolator?
A. penggorengan
B. kayu
C. gelas plastik
D. kain
Jawaban : A
3. Perhatikan daftar alat elektronik berikut ini!
1. solder
2. radio
3. setrika
4. kipas angin
5. lampu
Pilihan manakah yang memiliki perubahan energi yang sama?
A. 1 dan 2
B. 2 dan 4
C. 3 dan 5
D. 1 dan 3
Jawaban : D
soal ujian sekolah
SD Kelas 6
Ilmu Pengetahuan Alam
soal IPA
Pos Kupang Hari Ini
POS-KUPANG.COM
Kunci Jawaban
Soal UAS
| Contoh Soal UAS Kimia Kelas 10 SMA/MA Pilihan Ganda Semester Ganjil 2025 |
|
|---|
| Kunci Jawaban Soal UAS Fisika Kelas 10 SMA/MA Essay Semester Ganjil 2025 |
|
|---|
| Kunci Jawaban Soal UAS Fisika Kelas 10 SMA/MA Pilihan Ganda Semester Ganjil 2025 |
|
|---|
| Kunci Jawaban Soal UAS Ekonomi Kelas 10 SMA/MA Essay Semester Ganjil 2025 |
|
|---|
| Kunci Jawaban Soal UAS Ekonomi Kelas 10 SMA/MA Pilihan Ganda Semester Ganjil 2025 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/ilustrasi-pelajaran-IPA.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.