Berita Kabupaten Kupang

Redistribusi Tanah Pembangunan 2100 Rumah Warga Eks Timor Timur Mulai Berjalan

Sudah dialokasikan di APBN khusus redistribusi tanah dan akan diserahkan langsung oleh Presiden RI atau Menteri.

Penulis: Yohanes Alryanto Tapehen | Editor: Rosalina Woso
POS-KUPANG.COM/HO-DOK
RAKOR - Rapat koordinasi terkait redistribusi tanah tahun 2023 di ruang rapat Bupati Kupang pada hari Selasa, 18 Juli 2023.  

Hal ini dimaksudkan Hiskia agar rumah tersebut tidak dijual lagi saat diberikan. Sudah dialokasikan di APBN khusus redistribusi tanah dan akan diserahkan langsung oleh Presiden RI atau Menteri.

Dirinya meminta agar pihak Pemkab membuat data nominatif sekaligus yang sudah di undi agar saat rumah selesai dibangun, tidak di undi lagi.

"Kita upayakan kumpulkan masyarakat untuk di undi agar masyarakat lokal bisa berbaur dengan masyarakat tim-tim," ungkapnya.(ary)

Ikuti Berita POS-KUPANG.COM Lainnya di GOOGLE NEWS

 

Sumber: Pos Kupang
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved