Kredit Usaha Rakyat

Menteri UMKM: Semua Bunga KUR tahun 2026 Flat 6 Persen

Maman juga menjelaskan adanya peningkatan target penyaluran KUR UMKM pada 2026.

Editor: Ryan Nong
POS-KUPANG.COM/HO
Menteri UMKM RI Maman Abdurrahman saat memberikan pidato. 

Rapat evaluasi penyaluran Kredit Usaha Rakyat (KUR) 2025 dan rencana penyaluran pada 2026 dihadiri sejumlah menteri, diantaranya Menko Ekonomi Airlangga Hartarto, Menteri Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa, Menteri PKP Maruarar Sirait, Menteri UMKM Maman Abdurrahman, Men Hukum Supratman Andi Agtas, Menteri Perdagangan Budi Santoso, Menteri Ekraf Teuku Rifky, Wamen Pelindung Pekerja Migran Christina Aryani, dan juga Kepala Eksekutif Pengawas Perbankan OJK Dian Ediana Rae. (*)

 

Ikuti berita POS-KUPANG.COM di GOOGLE NEWS

 

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved