Renungan Harian Katolik
Renungan Harian Katolik Minggu 7 September 2025, "Mengasihi Tanpa Batas'
Menerima orang lain sebagai saudara berarti membuka hati untuk melihat Kristus sendiri hadir
RENUNGAN HARI MINGGU
7 September 2025
Minggu Biasa XXIII – Tahun C
Bacaan Liturgi:
• Bacaan I: Kebijaksanaan 9:13–18
• Mazmur: Mzm. 90:3-4, 5-6, 12-13, 14, 17
• Bacaan II: Filemon 1:9b-10, 12-17
• Injil: Lukas 14:25–33
P. Adrianus Yohanes Mai, SVD
Mengasihi Tanpa Batas
“Terimalah dia bukan lagi sebagai hamba, melainkan lebih daripada hamba, yaitu sebagai saudara yang kekasih.”
(Filemon 1:16)
Bacaan hari ini mengajak kita melihat dua hal yang sangat mendasar dalam hidup iman: menerima sesama sebagai saudara dan mengasihi Tuhan dengan totalitas.
Dalam surat kepada Filemon, Paulus menegaskan bahwa Onesimus yang dulunya hanyalah seorang hamba, kini harus diterima sebagai saudara.
Artinya, iman kepada Kristus meruntuhkan sekat-sekat sosial, status, bahkan luka masa lalu.
| Renungan Harian Katolik Sabtu 10 Januari 2026, "Berjiwa Besar dan Rendah Hati" |
|
|---|
| Renungan Harian Katolik Sabtu 10 Januari 2026, Saling Rebut Kuasa: Kehilangan Karunia Surgawi |
|
|---|
| Renungan Harian Katolik Sabtu 10 Januari 2026, "Ia Harus Makin Besar" |
|
|---|
| Renungan Harian Katolik Jumat 9 Januari 2026, "Aku Percaya Tuhan akan Selalu Ada Untukku" |
|
|---|
| Renungan Harian Katolik Jumat 9 Januari 2026, "Menyerahkan Beban Tak Terpikulkan Kepada Tuhan" |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/Pater-Adrianus-Yohanes-Mai-SVD-1234.jpg)