Jadwal Kapal Pelni

Jadwal Kapal Pelni Kelimutu Bulan November 2025: Terdekat Jakarta, Belitung, Pontianak

Jadwal kapal Kelimutu bulan November 2025: Lewat Semarang, Sampit, Kmai, Pontianak, Tanjung Pandan, dan Tanjung Priok.

Penulis: Agustina | Editor: Rahma
Instagram/pelni162
KAPAL PELNI - Tangkapan layar unggahan akun Instagram @pelni162 yang diunggah pada 3 Oktober 2024, memperlihatkan KM Wilis. Cek jadwal kapal Kelimutu bulan November 2025. 

POS-KUPANG.COM - Berikut jadwal kapal pelni Kelimutu bulan November 2025 dari PT Pelni.

Kapal ini memiliki jalur pelayaran strategis, yang menghubungkan pulau Jawa, Kalimantan, dan Kepulauan Riau (Belitung).

Adapun rute yang dilalui, yakni Semarang, Sampit, Kmai, Pontianak, Tanjung Pandan, dan Tanjung Priok.

KAPAL PELNI - Foto Tangkapan layar akun Facebook @Pelni162 Rabu (22/1/2025) memperlihatkan Kapal Lawit.
KAPAL PELNI - Foto Tangkapan layar akun Facebook @Pelni162 Rabu (22/1/2025) memperlihatkan Kapal Lawit. (Facebook/Pelni162)

Jadwal KM Kelimutu Bulan November 2025:

Jakarta

Waktu tiba: 30 Oktober 2025 jam 05.00

Waktu berangkat: 30 Oktober 2025 jam 17.00

Tanjung Pandan

Waktu tiba: 31 Oktober 2025 jam 12.00

Waktu berangkat: 31 Oktober 2025 jam 14.00

Baca juga: Jadwal Kapal Pelni KM Ciremai Bulan November 2025: Cek Surabaya, Jakarta, Makassar

Pontianak

Waktu tiba: 1 November 2025 jam 13.00

Waktu berangkat: 1 November 2025 jam 16.00

Semarang

Waktu tiba: 3 November 2025 jam 08.00

Waktu berangkat: 3 November 2025 jam 20.00

Sumber: Pos Kupang
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved