Belu Terkini 

Penyakit Gerd, Caya Teratasi Berkat Program JKN

Pengalaman tersebut memberikan kesan mendalam tentang pentingnya keberadaan program JKN bagi masyarakat.

Penulis: Agustinus Tanggur | Editor: Oby Lewanmeru
POS-KUPANG.COM/HO
PERSERTA JKN - Andi Samsinar K.R. Caya (46), peserta JKN dari segmen Pekerja Bukan Penerima Upah (PBPU) atau yang dikenal dengan peserta mandiri. 

“Terima kasih Program JKN. Semoga manfaat besar ini dapat terus dirasakan oleh seluruh masyarakat Indonesia sampai kapan pun. Dan semoga ke depan, Program JKN semakin sukses dan menjangkau lebih banyak orang,” ungkap Caya penuh harap.

Keberadaan Program JKN menjadi harapan nyata dalam menghadapi tantangan pembiayaan kesehatan, khususnya bagi masyarakat yang tidak memiliki jaminan kesehatan dari tempat kerja. Dengan iuran yang terjangkau dan kemudahan pendaftaran, program ini memberikan perlindungan menyeluruh bagi seluruh masyarakat, sekaligus menjadi bentuk kehadiran negara dalam menjamin hak dasar warganya untuk hidup sehat dan sejahtera. (gus) 

Ikuti Berita POS-KUPANG.COM lainnya di GOOGLE NEWS    

Sumber: Pos Kupang
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved