Ramadhan 2023
Jadwal Buka Puasa Kota Kupang Hari Ini, Dilengkapi Jadwal Imsakiyah, Niat Puasa dan Doa Buka Puasa
Jadwal Buka Puasa Kota Kupang Hari Ini,26 Maret 2023 dilengkapi Jadwal Imsakiyah, Niat Puasa ramadhan dan doa buka puasa Ramadhan 2023
Penulis: Adiana Ahmad | Editor: Adiana Ahmad
POS-KUPANG.COM - Ramadhan 2023 memasuki hari keempat. Berikut Jadwal Buka Puasa Kota Kupang Hari Ini 26 Maret 2023.
Selain jadwal buka puasa, kami juga lengkapi informasi Ramadhan 2023 untuk Anda dengan Jadwal Misakiyah Kota Kupang, Jadwal Sholat Subuh serta Niat Puasa ramadhan dan doa buka puasa ramadhan.
Sesuai Jadwal yang dikeluarkan Muhammadiyah yang diunggah di laman suaramuhammadiyah.id, Jadwal Buka Puasa Kota Kupang Hari Ini tepat pukul 17.52 atau satu menit lebih cepat dari hari sebelumnya.
Sedangkan Jadwal Imsakiyah Kota Kupang Hari Ini tepat pukul pukul 4.31 Wita dan Sholat Subuh pukul 4.41 Wita.
Sekedar informasi, Jadwal Buka Puasa Kota Kupang dan Jadwal Imsakiyah Puasa Ramadhan 2023 yang ditetapkan Muhammadiyah tersebut tidak berbeda dengan Jadwal Imsakiyah Kota Kupang.
Demikian juga dengan Jadwal Buka Puasa Kota Kupang sama dengan yang ditetapkan Kementerian Agama ( Kemenag ).
Seperti diketahui Pemerintah akhirnya menetapkan Awal Ramadhan 2023 pada Kamis 23 Maret 2023.
Penetapan Awal Ramadhan oleh Pemerintah melalui Kementerian Agama ( Kemenag ) ini sama dengan Keputusan Pimpinan Pusat Muhammadiyah yang sebelumnya telah menetapkan 1 Ramadhan 1444 H atau Ramadan 2023 pada Kamis 23 Maret 2023.
Baca juga: Ramadhan 2023, Berburu Takjil di Lapangan Mini Kalabahi
Penetapan awal Ramadhan 2023, diikuti dengan Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan 2023 untuk seluruh Wilayah Indonesia termasuk Jadwal Imsakiyah Kota Kupang dan Jadwal Buka Puasa Ramadhan 2023 di Kota Kupang, Provinsi NTT.
Jadwal imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan 2023 yang ditetapkan Muhammadiyah berlaku bagi seluruh kota-kota besar di Indonesia.
Termasuk tambahan kota hasil dari pemekaran di Papua, meliputi Papua Barat Daya, Papua Pegunungan, dan Papua Tengah.
Berikut Jadwal Imsakiyah Kota Kupang dan Buka Puasa Kota Kupang pada hari ini 26 Maret 2023:
Jadwal Imsakiyah Kupang,NTT (suaramuhammadiyah.id)
Baca juga: Jadwal Imsakiyah Kota Kupang Hari Keempat Ramadhan 2023 Lengkap dengan Jadwal Buka Puasa Hari Ini

Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Kota Kupang, NTT (suaramuhammadiyah.id)