Bursa Capres 2024
Relawan Ganjar Pranowo Siap Dukung Gubernur Jateng Maju Pilpres 2024, PDIP?
Relawan Ganjar Pranowo siap dukung Gubernur Jateng maju Pilpres 2024, PDIP? Begini tanggapan sang gubernur
Sehingga, ia bersama relawan lainnya akan bergotong royong dan bekerja sama mendukung Ganjar.
Mazdjo juga menuturkan, ia bersama relawan lainnya memiliki kepentingan, visi, dan ide yang sama, yakni untuk mendorong Ganjar Pranowo sebagai capres 2024.
Baca juga: KADER PDIP Minta Peringatan Megawati soal Petugas Partai Tak Dikaitkan dengan Ganjar Pranowo
Baca juga: Nasib Ganjar Pranowo Terancam, Puan Maharani Dianggap Lebih Pantas Diusung Jadi Calon Presiden
Ketua Umum Ganjarist, Mazdjo Pray. (YouTube Kompas TV)
"Kita punya kepentingan yang sama, kita punya visi yang sama, kita punya ide yang sama untuk mendorong seseorang yang bernama Ganjar Pranowo ini," tegas Mazdjo.
Mazdjo pun menegaskan, Ganjarist tidak akan meminta dana dari siapapun, mengingat kondisi ekonomi yang sekarang masih dalam situasi pandemi.
Semua dana yang dibutuhkan akan dipenuhi secara mandiri oleh para relawan yang tergabung dalam Ganjarist.
"Dengan situasi seperti ini, kita enggak bisa minta siapapun kan. Dengan kondisi pandemi seperti ini, pengusaha juga pasti mikir kan," pungkasnya.
Ganjar Mengaku Tak Berniat Maju di Pilpres 2024
Diwartakan Tribunnews.com sebelumnya, Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo mengaku tak berniat maju dalam Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024.
Hal tersebut dinyatakan Ganjar saat ditemui setelah acara seminar yang digelar di kawasan Taman Budaya Jawa Tengah, Solo, Selasa (1/6/2021) sore.
"Sing arep maju iki sopo? (yang mau maju itu siapa) ke Pilpres 2024," kata Ganjar.
Dalam kesempatan tersebut, Ganjar juga turut menanggapi kabar renggangnya hubungan dengan PDI Perjuangan.
Ganjar mengungkapkan, hubungannya dengan PDIP aman dan baik-baik saja.
"Aman, baik-baik saja dengan PDIP," ungkap Gubernur Jawa Tengah tersebut.
(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Azhfar Muhammad Robbani)
Berita terkait Bursa Capres 2024
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Relawan Ganjarist Siap Dukung Gubernur Jateng Maju Pilpres 2024, Ganjar: Aku Tak Ngurusi Covid Wae
Bursa Capres 2024
Relawan Ganjar Pranowo
Siap Dukung Gubernur Jateng
Maju Pilpres 2024
PDIP
POS-KUPANG.COM
Pos Kupang Hari Ini
berita terkini kupang
https://kupang.tribunnews.com
Adiana Ahmad
Anies Baswedan dan Ridwan Kamil Diusulkan PAN Solo jadi Capres 2024, Tak Ada Ganjar Pranowo |
![]() |
---|
Jadikan Jenderal Andika Perkasa Kandidat Presiden, Pengamat Puji Langkah Cerdik NasDem |
![]() |
---|
'Ogah' Dicalonkan NasDem, Ganjar Pranowo Tegaskan Tetap PDIP, Begini Kata Pengamat |
![]() |
---|
Capres NasDem 2024, Anies atau Ganjar? Keputusan Akhir di Tangan Suarya Paloh, Ini Kata Pengamat |
![]() |
---|
Anies Baswedan, Ganjar & Erick Thohir Paling Banyak Diusulkan Jadi Capres 2024 dalam Rakernas Nasdem |
![]() |
---|