Kabar Artis

Syahrini Pamer Kedekatan dengan Ibunda Reino Barack, Perlakuan Sang Mertua Disorot

Perlakuan Ibu Reino Barack Pada Syahrini di Jepang Disorot, Kakak Aisyahrani : Lelah

Editor: Eflin Rote
via fotokita.grid.ID
Reino Barack Main Ukulele, Sweater Motif yang Dipakai Syahrini Justru Curi Perhatian 

POS-KUPANG.COM - Perlakuan ibu Reino Barack pada Syahrini disorot, saat momen Kakak Aisyahrani di Jepang.

Setelah resmi menjadi istri dari pengusaha berdarah Jepang itu, hubungan Syahrini dengan kedua orang tua Reino Barack, terutama Reiko Barack selalu sukses menjadi sorotan.

Menjadi seorang menantu dari pasangan konglomerat, banyak netizen yang dibuat penasaran bagaimana perlakuan yang diterima Inces kala berada di tengah keluarga suami yang memiliki latar belakang berbeda dengan dirinya.

Tak hanya memiliki hubungan romantis dengan Reino Barack, kedua mertua Syahrini juga terlihat begitu menyayangi Inces dengan seringnya memberi dukungan kala ia sedang tertimpa musibah.

Sebut saja ketika Inces mendapat fitnah sebagai pemeran wanita dalam video syur yang sempat beredar beberapa waktu lalu.

Baca juga: UPDATE Kode Redeem Free Fire 25 Desember 2020, Cara Tukar Kode Redeem FF Spesial Natal Tahun Baru

Baca juga: UPDATE Kode Redeem Free Fire 25 Desember 2020, Cara Tukar Kode Redeem FF Spesial Natal Tahun Baru

Baca juga: PTT di Kota Kupang Dapat Bingkisan Natal dari Dinas Pendidikan

Baca juga: Lupa Pernah Didukung FPI, GNPF Ulama, PA 21! Refly Harun Sindir Sikap Prabowo Sejak Gabung Jokowi 

Dengan penuh kasih sayang Rosano Barack menguatkan Syahrini dengan dukungan yang tak henti - hentinya mengalir.

Kali ini potret keakraban Syahrini dengan ibu Reino Barack bahkan kembali dipamerkan Inces kala sedang mengunjungi mertuanya itu di Jepang.

Lewat unggahan story Syahrini yang dibagikan kembali oleh akun fanbase @official_syrb, Rabu (23/12/2020) terlihat Syahrini dan Reiko sedang menghabiskan waktu berbelanja bersama dan dilanjutkan dengan minum kopi.

"Lelah Grocery, sejenak ngopi sama mama," tulis Inces.

Nampak juga Reiko memberikan dukungannya pada Syahrini dengan menggunakan tas hasil produksi brand menantunya tersebut.

Baca juga: UPDATE Kode Redeem Free Fire 25 Desember 2020, Cara Tukar Kode Redeem FF Spesial Natal Tahun Baru

Baca juga: UPDATE Kode Redeem Free Fire 25 Desember 2020, Cara Tukar Kode Redeem FF Spesial Natal Tahun Baru

Baca juga: PTT di Kota Kupang Dapat Bingkisan Natal dari Dinas Pendidikan

Baca juga: Lupa Pernah Didukung FPI, GNPF Ulama, PA 21! Refly Harun Sindir Sikap Prabowo Sejak Gabung Jokowi 

"Syantiexnya mama dengan tote bag kearifan lokal asli buatan Indonesia @syh_bysyarini @syh55,".

Dilansir melalui video tersebut keduanya nampak sedang menikmati kopi di sebuah cafe mewah yang berlatarkan jalanan di Jepang.

"rusiani20 : Aseekk ngopi sore sm mm mertua...bahagianya smbl ngobrol ngalor ngidul bhs jepun x apa ya,"

"yuniar_riyu : Contoh bagus buat para istri,,akur sm mama mertua,"

"euisthea87 : Mantu kesayangan pastinya bisa menyesuaikan diri dengan situasi apapun,"

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved