Renungan Harian Katolik
Renungan Harian Katolik, Senin 14 Desember 2020: Haram Mencobai Tuhan
Jikalau ingin mendapatkan seekor rusa jangan langsung menembak, sebab jika salah membidik maka pasti kabur.
Editor:
Agustinus Sape
Di tengah kehidupan modern dimana orang-orang telah kurang berminat terhadap refleksi akan kebenaran imannya, ajaran Yohanes dapat membawa orang menemukan kerinduan terdalam yang sesungguhnya ditemukan dalam Allah. Pengalaman kebersatuan yang mendalam dengan Allah disebut Mistik.
Semoga kita tidak selalu membusungkan dada untuk mencobai Tuhan melainkan senantiasa menepuk dada dan menyembunyikan diri dalam dekapan kasih Tuhan. Amin.*
Simak juga video renungan harian katolik berikut:
Tags
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/rd-frid-tnopo_05.jpg)