Kesetaraan Gender, XL Axiata Berbagi Pengalaman Implementasi Kesetaraan Gender di Forum G20 EMPOWER
EMPOWER berupaya mengatasi ketidaksetaraan sosial dan ekonomi yang terus-menerus antara laki-laki dan perempuan untuk memberdayakan orang-orang sesuai
Penulis: Yeni Rachmawati | Editor: Ferry Ndoen
Selain itu, XL Axiata juga secara serius menjalankan sejumlah program peningkatan keahlian dan ketrampilan khusus perempuan melalui Sisternet. Turut serta dalam forum internasional yang dipimpin oleh delegasi Arab Saudi ini adalah perwakilan dari IWAPI, dan Kementerian PPPA.
EMPOWER diluncurkan pada KTT G20 Osaka 2019 untuk melakukan advokasi untuk kemajuan perempuan di sektor swasta.
Tahun ini EMPOWER akan mengembangkan rencana aksi untuk mengidentifikasi area fokus utama dan mengaktifkan keanggotaannya, sementara itu juga akan melakukan penelitian global dan pengambilan stok data yang relevan dan saran kebijakan.
Di bawah kepemimpinan Saudi, EMPOWER berupaya mengatasi ketidaksetaraan sosial dan ekonomi yang terus-menerus antara laki-laki dan perempuan untuk memberdayakan orang-orang sesuai dengan visi "Menyadari Kesempatan Abad ke-21 untuk Semua".
• Di Borong - Manggarai Timur, Orang Tua Mengeluh Kuliah Online Banyak Biaya untukBeli Pulsa Internet
Para anggota aliansi bertemu untuk pertama kalinya, melalui telekonferensi, Rabu (24/6) yang diikuti oleh 19 negara dan dipimpin oleh Arab Saudi dan Co-Chairs dari Jepang, Italia dan Kanada. serta anggota negara-negara G20: Australia, Uni Eropa, Prancis, Jerman, India, Indonesia, Meksiko, Republik Korea, Rusia, Inggris, Amerika Serikat, serta anggota negara tamu: Singapura, Spanyol, Swiss, Uni Emirat Arab.(Laporan Reporter POS-KUPANG.COM, Yeni Rachmawati).
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/yessie-d-yosetya.jpg)