Terungkap, Siapa Orang Tua Artis Nikita Mirzani, Eks Dipo Latief Enggan Pasang Foto Mereka di Rumah

Terungkap, Siapa Orang Tua Artis Nikita Mirzani, Eks Dipo Latief Enggan Pasang Foto Orang Tua di Rumah

KOMPAS.COM/DIAN REINIS KUMAMPUNG
Nikita Mirzani alias artis NM dikirim ke Panti Sosial Karya Wanita, Pasar Rebo, Jakarta Timuar, Jumat (11/12/2015) untuk didata. Nikita diduga terlibat dalam praktik prostitusi online yang dikelola mucikari F dan O. 

Bukan karena harta atau Dipo Latief.

Artis Nikita Mirzani menyesal karena kedua orang tuanya lebih dulu meninggal dunia tanpa melihat kesuksesannya.

"Penyesalan terbesar dalam hidup Niki adalah kenapa Tuhan terlalu cepat mengambil kedua orangtua Niki, tanpa mereka merasakan apa yang Niki rasakan," ungkap Nikita Mirzani.

Lebih lanjut, Nikita Mirzani mengaku latar belakang kedua orang tuanya ini adalah sosok yang terbilang kaya raya.

"Sebenarnya orangtua Niki bukan orang tau yang miskin.

Papa Niki dulu direktur perusahaan Krakatau Steel, terus mama Niki juga ibu rumah tangga yang lebih dari cukup.

Pokoknya Niki bukan dibesarkan dari keluarga yang sederhana," paparnya.

Meski begitu, Nikita Mirzani menginginkan ia bisa memberikan hasil jerih payahnya kepada orangtua.

Unggah Foto Nikita Mirzani Telanjang Dada Mantan Istri Dipo Latief Bikin Geger, Dulu Berjilbab Kini?
Unggah Foto Nikita Mirzani Telanjang Dada Mantan Istri Dipo Latief Bikin Geger, Dulu Berjilbab Kini? (Kolase/Tribunnews/Instagram Nikita Mirzani)

"Tapi Niki pengen aja apa yang Niki punya bisa kasih ke mama papa Niki," ucap Nikita Mirzani.

"Tapi Tuhan punya rencana yang beda," tambahnya kini dengan ekspresi sedih.

Kemudian, Nikita Mirzani menyadari bahwa kepergian sang mama ini adalah rencana Tuhan yabg terbaik.

Pasalnya, sang mama diketahui sudah lama menderita kanker rahim.

"Niki happy sekarang, kalau mama Niki masih ada mungkin akan memiliki sakit yang berkepanjangan.

Mama kan sakit kanker rahim," ucapnya.

Ya, Nikita Mirzani lantas membongkar soal sosok sang mama di matanya.

Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved