Komisi V DPRD NTT Yakin Semua P2D Sudah Diserahkan
Komisi V DPRD NTT yakin bahwa semua administrasi Personel, Pendanaan, Sarana dan Prasarana serta Dokumen (P3D) bidang pendidikan menengah dan pendidi
Penulis: Oby Lewanmeru | Editor: Alfred Dama
Laporan Wartawan Pos Kupang, Oby Lewanmeru
POS KUPANG.COM, KUPANG -- Komisi V DPRD NTT yakin bahwa semua administrasi Personel, Pendanaan, Sarana dan Prasarana serta Dokumen (P3D) bidang pendidikan menengah dan pendidikan khusus dari pemerintah daerah kabupaten/kota ke pemerintah Provinsi NTT sudah diserahkan.
Hal ini disampaikan Ketua Komisi V DPRD NTT, Winston Rondo, Senin (3/10/2016).
Menurut Winston, sesuai jadwal dari pemerintah pusat bahwa, penyerahan administrasi P3D bidang pendidikan untuk SMA/SMK dan pendIdikan khusus sudah diserahkan ke provinsi.
"Batas penyerahan administrasi 2 Oktober 2016, jadi kami yakin sudah diserahkan," kata Winston.*
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/winston-rondo_20160924_143609.jpg)