TOPIK
El Tari Memorial Cup 2024
-
“Kami berkoordinasi dengan PSSI Pusat dan ditugaskan dua wasit ke NTT. Mudah-mudahan hal ini menjawab keinginan masyarakat bola NTT terkait wasit.
-
Pemain Bintang Timur Atambua, Martinho Araujo mencatatkan diri sebagai top skore sementara dengan enam gol.
-
Pada laga babak penyisihan 4 Maret 2025 lalu, Bintang Timur Atambua menang dengan skor 3-1 atas Perse Ende.
-
Serena nampak langsung turun dari tribun dan menemui para pemain dan ofisial. Semua pemain dan ofisial disalami satu per satu.
-
Tiara Nusa nyaris menambah keunggulan melalui tendangan Syahrul Abdullah (nomor 69), tetapi bola masih melebar ke sisi kiri gawang.
-
"Kami optimis. Satu kaki kami sudah ada di final setelah mengalahkan PSN Ngada," katanya dengan penuh keyakinan.
-
Laga yang berlangsung pada Selasa sore ini penuh dengan drama, peluang, dan keputusan-keputusan krusial dari wasit Thobias Besy asal Kota Kupang.
-
Pertandingan ini menjadi salah satu sorotan utama karena mempertemukan finalis ETMC 2023 dengan debutan sensasional yang tampil mengejutkan
-
Laga pembuka mempertemukan dua tim kuat, Perse Ende dan Persamba Manggarai Barat, yang akan kick-off pada pukul 16.00 WITA.
-
Pertandingan ini dipimpin wasit Thobias Besy dan berlangsung dengan tensi tinggi serta permainan yang sportif dari kedua tim.
-
Bajak Laut FC sempat mencetak gol kedua, tetapi dianulir wasit karena offside. Kartu kuning kembali keluar, kali ini untuk Baptista Max (27)
-
Sebanyak tujuh tim telah lolos dari lubang jarum babak 16 besar dan siap berjibaku di babak perempat final
-
Pertandingan langsung memanas sejak menit awal. Persami membuka peluang melalui umpan silang, namun bola masih melebar ke sisi kanan gawang BMP
-
Kemenangan dramatis 3-2 atas Persab Belu di laga terakhir grup menjadi bukti bahwa Persekota punya mental baja untuk bangkit di saat kritis.
-
Persami Maumere, yang dikenal sebagai salah satu tim dengan sejarah panjang di ETMC, datang dengan kepercayaan diri tinggi.
-
Bintang Timur Atambua tampil mengenakan seragam merah marun, sedangkan PSKN mengenakan baju biru gelap. Babak pertama dimulai dengan tempo cepat
-
Laga sengit ini berakhir dengan kemenangan Tiara Nusa dengan skor 2-0, sekaligus mengantarkan Tiara Nusa ke babak delapan besar
-
Duel dua kekuatan besar sepak bola Flores ini berakhir dramatis dengan kemenangan Perse Ende melalui adu penalti.
-
Langkah PSN Ngada yang merupakan juara bertahan ETMC XXXII Rote Ndao harus terhenti setelah kalah drama adu penalti dari Perse Ende.
-
Rivalitas regional dan ambisi melaju ke perempat final menjanjikan pertarungan sengit yang tak boleh dilewatkan
-
sempat terhenti karena ricuh, Pertandingan PS Malaka vs Persap Alor dilanjutkan tanpa penonton
-
"Ada tiga keputusan yang kami ambil setelah berdiskusi dengan pihak tim Alor, tim Malaka, dan juga melibatkan Polresta Kupang Kota,"
-
Dari 31 tim tersebut, ada 16 tim yang mewakili grupnya (juara-runner up) dari Grup A-H siap berlaga di babak knock-out yang dimulai Minggu
-
Perseftim Flores Timur lebih dahulu meraih tiket babak 16 besar usai tekuk Perserond Rote Ndao dengan skor tipis 1-0.
-
Perseftim Flores Timur berhasil mengunci kemenangan dengan skor tipis 1-0 dan memastikan diri sebagai juara klasemen Grup H
-
"Kami akan lawan segala bentuk kecurangan di sepak bola NTT. Ini bukan hanya tentang pertandingan, tetapi tentang keadilan dan harga diri kita sebagai
-
Persap Alor berhasil unggul lebih dulu lewat tendangan bebas pemain bernomor punggung 8, Zainal, pada menit ke-59.
-
Persami Maumere tampil percaya diri dengan seragam serba hijau, sementara PS Kabupaten Kupang mengenakan baju andalan mereka berwarna putih
-
Tiara Nusa FC berada pada pool C sebagai pendatang baru keluar sebagai juara grup pasca meraih hasil positif.
-
Laga yang berlangsung di Stadion Oepoi Kupang pukul 15.00 WITA itu berakhir dengan kemenangan tipis 2-1 diraih Citra Bhakti Ngada