Renungan Harian Kristen
Renungan Harian Kristen Senin 5 Agustus 2024, Sila Pertama dan Iman Kristen
Minggu ini, kita memberitakan Injil dengan tema besar merujuk kepada sila pertama dari Pancasila, “Ketuhanan Yang Maha Esa”.
Oleh karena itu, perintah pertama sampai keempat yang Tuhan berikan ini kiranya menjadi dasar bagi kita mengamalkan nilai-nilai sila pertama.
Tidak ada tempat pagi atheis. Pengakuan akan Tuhan adalah keniscayaan. Tuhan sudah memilih kita untuk menjadi umat-Nya dan hendaknya kita hidup sebagai orang-orang yang percaya dan mengakui bahwa kita memiliki Allah yang telah mengaruniakan kita kesempatan hidup dan bertumbuh di tengah kehidupan bangsa dan negara Indonesia.
Apa yang Tuhan atur, itulah yang terbaik bagi kita baik sebagai umatNya maupun sebagai warga negara yang baik. Amin!
Alamat Sekretariat Suluh Injil:
Jl. Seruni No. 8 – Naikoten 1
Kota Kupang – NTT
Alamat email:
bethseba0906@gmail.com
WhatsApp
Neti 08113828074 dan Eka 085239108328 (*)
Ikuti berita POS-KUPANG.COM lainnya di GOOGLE NEWS
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.