Tinju Dunia

Hasil Tinju Dunia, Gaballo Cuma Butuh 32 Detik Hentikan Petinju Thailand, Stevenson Batal Pensiun

Hasil Tinju dunia, Reymart Gaballo cuma butuh 32 detik hentikan petinju Thailand Phai Pharob, Shakur Stevenson batal pensiun

Penulis: Kanis Jehola | Editor: Kanis Jehola
X @VIVAPROMOTIONS1 via sportanews.com
REYMART GABALLO - Reymart Gaballo hanya membutuhkan waktu 32 detik untuk menghentikan petinju Thailand, Phai Pharob, di Midas Hotel & Casino, Pasay, Filipina, Selasa (13/2/2024) malam. Foto Reymart Gaballo. 

Publik Tinju dunia baru percaya jika Shakur Stevenson resmi mengajukan surat ke WBC sekaligus melowongkan gelarnya.

Apalagi, Shakur Stevenson masih sangat belia dengan rekor belum terkalahkan, 21-0-0, 10 KO. Masa depannya masih sangat panjang.

Baca juga: Jadwal Tinju Dunia, Shakur Stevenson Batal Pensiun, Siap Tarung Juni 2024, Ini Lawannya

Selain itu publik Tinju dunia akan kehilangan sosoknya yang turut meramaikan persaingan di kelas ringan bersama nama-nama seperti Gervonta Davis.

Di kelas ringan super ada nama-nama terkenal dan masih belia seperti Devin Haney, Ryan Garcia, dan Rolando Romero.

Bertarung dengan nama-nama tenar seprti itu akan memberikan Shakur Stevenson bayaran mahal.

Sebagai petinju muda, Shakur Stevenson tentu membutuhkan banyak tabungan demi masa depannya. (*)

Berita Tinju Dunia Lainnya

Ikuti berita POS-KUPANG.com di GOOGLE NEWS

Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved