Liga 1
Hasil Liga 1 RANS FC vs Persikabo 1973 1-1, Septian Bagaskara Selamatkan Klub Raffi Ahmad
Hasil laga Liga 1 RANS FC vs Persikabo 1973 berakhir dengan skor 1-1, Septian Bagaskara menyelamatkan klub Raffi Ahmad dari kekalahan
Penulis: Kanis Jehola | Editor: Kanis Jehola
liga1.skor.id/ Instagram.com/rans.cilegonfc.official
Hasil laga Liga 1 RANS FC vs Persikabo 1973 berakhir dengan skor 1-1, Septian Bagaskara menyelamatkan klub Raffi Ahmad dari kekalahan. Foto Septian Bagaskara
Belakang: L Lasenari, D Wahyu, L Oktovianto
Tengah: A Mulyadi, T Infantri, T Wada, M Kemalu, R Kurnia
Depan: Bruni Dybal, Gustavo Tocantins
Pelatih: Djadjang Nurdjaman
Baca juga: Liga 1 RANS FC Jelang Lawan Persikabo, Penggemar Berharap The Phoenix Menang
RANS FC
Formasi 4-3-3
Kiper: W Hendrawan
Belakang: A Setiawan, A Satria, V Sallinas Ri, S Tenang
Tengah: A Tuasalamony, M Konate, M Maruoka
Depan: D Rizki, S Bagaskara, Sumarno
Pelatih: Rahmad Darmawan. (*)
Ikuti berita POS-KUPANG.com di GOOGLE NEWS
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/Hasil-Liga-1-RANS-FC-vs-Persikabo-1973-1-1-Septian-Bagaskara-Selamatkan-Klub-Raffi-Ahmad.jpg)