Wisata Labuan Bajo

Wisata Labuan Bajo, Berkunjung ke Kota Labuan Bajo dari Kupang, Cek Harga Tiket Pesawat Besok Rabu

Yuk cek harga tiket pesawat murah dengan pesawat Wings Air dan Citilink tuk kunjungi Wisata Labuan Bajo dari Kupang ke Kota Labuan Bajo.

Penulis: Yeni Rachmawati | Editor: Yeni Rahmawati
ISTIMEWA
KOMODO - Ikonik Kota Labuan Bajo, Komodo. Jelajahi Wisata Labuan Bajo, yuk kunjungi Kota Labuan Bajo dari Kupang, Cek Harga Tiket Pesawat Besok Rabu 23 NOvember dengan pesawat Wings Air dan Citilink 

POS-KUPANG.COM - Tribunners yang ingin berjalan-jalan mengunjungi Wisata Labuan Bajo dari Kupang bisa mengecek harga tiket pesawat.

Ada dua maskapai penerbangan yang melayani rute Kupang menuju Kota Labuan Bajo untuk menjelajahi Wisata Labuan Bajo.

Ada Pesawat Wings Air dan Batik Air  yang menawarkan harga tiket pesawat bervariasi mulai Rp 1 jutaan.

Pesawat Wings Air besok Rabu 23 November 2022 ada 3 kali penerbangan dengan 1 kali penerbangan langsung pukul 06.40 Wita  harga tiket pesawat mulai Rp 1 Jutaan.

Pesawat Citilink dengan dua kali penerbangan, satu kali transit dan penambahan satu hari kemudian berganti pesawat Wings Air, terbang pukul 07.00 Wita dan penerbangan langsung pukul 10.00 Wita, harga tiket pesawat mulai Rp 1 jutaan.

Baca juga: Wisata Labuan Bajo, Jenis Kapal Bisa DIsewa untuh Jelajani TN Komdo, Dari Pihinsi Hingga Yacht

Berikut harga tiket pesawat dari Kupang menuju Kota Labuan Bajo besok Senin 21 November 2022 untuk mengunjungi Wisata Labuan Bajo dengan menggunakan pesawat Wings Air, Batik Air dan Citilink yang dilansir dari Traveloka.com :

1. Wings Air ( Penerbangan Langsung )

Kupang : Pukul 06.40 Wita - Tiba Labuan Bajo : Pukul 08.05 Wita. 

Lama Perjalanan : 1 jam 25 menit

Harga : Rp 1.346.900 per orang

Baca juga: Wisata Labuan Bajo , Ini Rental Mobil dan No Kontak , Ada Berbagai Jenis Mobil Bisa Disewa

2. Wings Air ( 1 Stop )

Kupang : Pukul 10.35 Wita - Tiba Labuan Bajo : Pukul 12.40 Wita

Lama Perjalanan : 2 jam 10 menit

Harga : Rp 1.694.300 per orang

Halaman
12
BERITATERKAIT
  • Ikuti kami di
    KOMENTAR

    BERITA TERKINI

    © 2023 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
    All Right Reserved