Liga 1

Liga 1: Mutiara Hitam Persipura Menggila, Striker Ramiro Fergonzi Gol Ketiga, Tolak Degradasi!

Sedang berlangsung babak kedua Persipura Jayapura Vs PSIS Semarang berakhir dengan skor sementara 3-0 untuk Mutiara Hitam, Kamis 24 Maret 2022.

Editor: Ferry Ndoen
istimewa
Ramiro Fergonzi pencetak gol ketiga Persipura ke gawang PSIS Semarang. 

Bomber asal Argentina itu akhirnya sukses merobek gawang PSIS Semarang pada menit ke 78 lewat aksi individunya dimuka gawang lawan.

Persipura 3-0 PSIS Semarang. (*)

Berita olahraga lainnya:

Artikel ini telah tayang di Tribun-Papua.com dengan judul Persipura Menggila, Ramiro Fergonzi Tambah Gol Ketiga: Tolak Degradasi!

Yevhen Bokhashvili berhasil membawa keunggulan Mutiara Hitam berkat umpan cantik Ramiro Fergonzi, Kamis 23 Maret 2022
Yevhen Bokhashvili berhasil membawa keunggulan Mutiara Hitam berkat umpan cantik Ramiro Fergonzi, Kamis 23 Maret 2022 ((PT Liga Indonesia Baru))

Sumber: Pos Kupang
Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved