Lowonga Kerja

3 Lowongan Kerja Bank BCA untuk Para Lulusan S1-S2 Fresh Graduate, Cek Syarat dan Cara Daftar

3 Lowongan Kerja Bank BCA untuk Para Lulusan S1-S2 Fresh Graduate, Cek Syarat dan Cara Daftar

Editor: Adiana Ahmad
KOMPAS.com/DOK. BCA
Ilustrasi Karyawan Bank BCA- 3 Lowongan Kerja Bank BCA untuk Para Lulusan S1-S2 Fresh Graduate, Cek Syarat dan Cara Daftar 

3 Lowongan Kerja Bank BCA untuk Para Lulusan S1-S2 Fresh Graduate, Cek Syarat dan Cara Daftar

POS-KUPANG.COM- Di awal Tahun 2022, PT Bank Central Asia Tbk atau Bank BCA kembali membuka Lowongan Kerja.

Ada 3 Lowongan Kerja Bank BCA yang dibuka saat ini.

Lowongan Kerja Bank BCA ini untuk para lulusan S1-S2 Fresh Graduate.

Segera cek syarat dan cara daftar bagi kamu yang berminat terhadap lowongan kerja ini.

Baca juga: Lowongan Kerja Anak Usaha BUMN PT Mandiri Utama Finance Bagi Sarjana, Ada 10 Lowongan, Ini Syaratnya

Bank BCA berdiri tahun 1957 dan bermetamorfosa menjadi salah satu bank swasta nasionbal terbesar di Indonesia.

Perkembangan perusaha yang demikian pesat tentu membutuhkan sumber daya manusia yang handal. 

Melansir laman resminya, Jumat 14 Januari 2022,  Bank BCA menginformasikan ada tiga posisi lowongan kerja yang sedang dibuka Bank BCA untuk lulusan S1-S2.

Berikut syarat, kualifikasi dan cara daftarf Lowongan Kerja Bank BCA.

A. Lowongan kerja Relationship Officer

Baca juga: BUMN PT Brantas Abipraya Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan S1, Cek Syarat, Posisi dan Cara Daftar

Kualifikasi:

1. Pendidikan minimal S1 dari semua jurusan.

2. Indeks Prestasi Kumulatif (IPK) minimal 2,75 dari skala 4,00.

3. Usia maksimal 24 tahun.

4. Memiliki minat terhadap kewirausahaan dalam dunia kerja.

Sumber: Kompas.com
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved