Lowongan Kerja
Lowongan Kerja Oktober 2021 Bagi Lulusan S1 S2 Berbagai Jurusan di BCA, Apa Saja Syaratnya?
lowongan kerja ini berasal dari Bank Central Asia Tbk. atau Bank BCA bagi lulusan s1 s2
POS-KUPANG.COM - Bagi yang ingin berkarir di dunia perbankan, ada lowongan kerja terbaru dari PT Bank Central Asia Tbk. atau Bank BCA
Di bulan Oktober 2021 ini BCA membuka rekrutmen karyawan baru
Lowongan kerja ini dapat diisi oleh lulusan baru dari jenjang S-1 dan S-2.
Didirikan pada tahun 1957, BCA adalah salah satu bank swasta terbesar di Indonesia.
Baca juga: BUMN Tirta Jasa Buka Lowongan Kerja Posisi Staf Teknik, Pengawas dan Ahli Hukum, Cek Syarat!
Dikutip dari laman resmi rekrutmen, berikut sejumlah posisi yang tersedia.
1. Staf Pengembangan Produk
Dibuka hingga 31 December 2022
· Analisa perkembangan teknologi untuk mengetahui permasalahan atau pengembangan produk yang dapat dilakukan, baik dalam bentuk fitur atau produk baru
· Membuat dan menuangkan konsep/ide solusi dalam bentuk visual, roadmap dan/atau analisa
· Mentransformasikan ide/gagasan/inovasi baru ke dalam requirement detail, sejalan dengan roadmap yang sudah dirancang
Baca juga: Lowongan Kerja Kementerian PAN RB Bagi Fresh Graduate S1, Batas Waktu 8 Oktober, Ini Syaratnya
· Melakukan diskusi dan koordinasi dengan unit kerja mengenai penyusunan detail rencana kerja atau pelaksanaan survei/riset yang dibutuhkan, termasuk berkoordinasi dengan tim audit internal
· Monitoring pelaksanaan project berjalan, yaitu : tahap pengembangan, user acceptance test (UAT) hingga pilot testing
· Monitoring target pencapaian tahun berjalan hingga proyeksi ke depannya.
Lowongan Kerja BCA
Lowongan Kerja Oktober 2021
lowongan kerja S1
POS-KUPANG.COM
Pos Kupang
Pos Kupang Hari Ini
kupang.tribunnews
Hermina Pello
Cek Lowongan Kerja, BUMN Berdikari Buka Tawaran 8 Posisi, Simak Syarat dan Cara Daftarnya |
![]() |
---|
2 Lowongan Kerja BNI Penempatan 13 Cabang Kantor Wilayah 2, Terbuka bagi Lulusan SMA-S1, Cek Syarat |
![]() |
---|
Lowongan Kerja bagi Lulusan SMA-S1 dari PT Indofood,Simak Jadwal Pendaftaran, Syarat dan Cara Daftar |
![]() |
---|
Lamar Online, BUMN PT Amarta Karya Buka Lowongan Kerja untuk Posisi Manajer Konstruksi, Cek Syarat |
![]() |
---|
Lowongan Kerja General Manager Anak Perusahaan BUMN PT PP,Cek Syarat,Cara Daftar,Deskripsi Pekerjaan |
![]() |
---|