Kabar Artis
INNALILLAHI! Kabar Duka Datang dari Melly Goeslaw, Salsa Meninggal Dunia, Doa Arman Maulana
Kabar duka datang ari penyanyi Melly Goeslaw dan Anto Hoed. Sasa yang sudah dianggap sebagai anak, menghembuskan nafas karena kanker
Penulis: Hasyim Ashari | Editor: Hasyim Ashari
INNALILLAHI! Kabar Duka Datang dari Melly Goeslaw, Salsa Meninggal Dunia, Doa Arman Maulana
POS-KUPANG.COM - Kabar duka datang ari penyanyi Melly Goeslaw dan Anto Hoed. Sasa yang sudah dianggap sebagai anak, menghembuskan nafas karena kanker yang dideritanya.
Kabar duka itu disampaikan Melly Goeslaw melalui akun Instagra miliknya @melly_goeslaw.
Berikut unggahan istri Anto Hoed tersebut.
Tgl 2 November lalu sy memposting perihal adik bernama Salsa
dan barusan sy dikabarkan Salsa sudah tidak sakit lagi, Salsa sdh bebas dari segala perkara kehidupan
Salsa sdh di jemput pulang kepada penciptanya
Innalillahi wainnaillaihi rojiun.
Selamat jalan Salsa , bahagialah di surga Allah SWT.
Nanti kita ketemu lagi disana ya
Kita nyanyi nyanyi lagi sambil main main jadi penyiar radio lagi ya sayang .
Sy mengucapkan terimakasih yang sangat dalam pada @kitabisacom dan semua orang baik yang sudah membantu Salsa
terimakasih juga kepada bapak walikota Depok @pemkotdepok atas jaminan dan dukungannya untuk Salsa.
Terimakasih kepada Dr Sonar Panigoro, serta semua dokter dan nakes di @rscm.official terimakasih untuk seluruh cinta dan kasihnya utk Salsa
terimakasih juga pd pak Rianto @rsud_kota_depok , dan juga pada panti YPLB Nusantara Depok,
terimakasih sudah merawat penuh cinta dan lautan sabar pd Salsa dan juga anak anak yatim piatu yang lainnya selama ini
