Kabar artis

Sebelum Nikahi KD,Raul Lemos Sempat dapat Peringatan Guru Spiritualnya dan Singgung Risiko,Terbukti?

Sebelum nikahi KD,Raul Lemos sempat dapat peringatan Guru Spiritualnya dan singgung risiko,terbukti?

Editor: Adiana Ahmad
Grid.ID
Krisdayanti dan suaminya Raul Lemos mengenakan pakaian bermotif Timor Leste 

Sebelum Nikahi KD,Raul Lemos Sempat dapat Peringatan Guru Spiritualnya dan Singgung Risiko,Terbukti?

POS-KUPANG.COM- Selama 9 tahun menikahi Krisdayanti, Raul Lemos ternyata pernah mendapat peringatan keras dari guru spiritualnya saat nikahi sang diva. 

Raul Lemos dan Krisdayanti menikah pada 20 Maret 2011 lalu.

Kini pasangan Krisdayanti dan Raul Lemos telah dikaruniai putra dan putri, yakni Arianna Amora Lemos dan Kellen Alexander Lemos Lay.

Kisah awal pertemuan mereka diwarnai isu miring yakni perselingkuhan.

Bagaimana tidak, Raul Lemos dituding menjadi orang ketiga di balik perceraian Krisdayanti dengan Anang Hermansyah.

Belum lagi dengan statusnya yang saat itu masih menjadi suami dari Sechah Sagrah saat dikabarkan berpacaran dengan Krisdayanti.

Lama menjadi teka-teki, Krisdayanti akhirnya blak-blakan soal ikhwal jalinan asmaranya dengan Raul Lemos.

Namun, siapa sangka Raul sempat mendapat peringatan dari guru spiritualnya.

Baca juga: Keberatan Aurel Kawin Muda, Krisdayanti Curhat Kecewa ke Guru Spiritual: Kepengen Loly Sekolah Dulu

Peringatan Guru Spiritual

Melansir dari Grid Pop, Senin (11/11/2019) guru spritual Raul Lemos, Umi Nung mengungkap peringatan sejak awal pernikahannya dengan Krisdayanti.

"Pertama kali waktu menikah pasti tak bilangin. Nggak bisa Raul, Raul menikahi seorang artis, berisiko itu harus ditanggung, harus ikhlas harus sabar, harus legowo."

Tapi Umi udah wanti-wanti (KD) yang taat sama Raul, harus bakti harus layani dengan baik," ujar Umi Nung.

"Begini, suami yang baik mengayomi anak-anaknya."

Anak-anaknya dari pak Raul sendiri, Amora dan Kellen, juga anak-anak dari waktu sama Anang," imbuhnya.

Sumber: Grid.ID
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved