Gosip Artis

RELA Hamil Lewat Ibu Pengganti, Jennifer Jill Ingin Punya Anak dari Ajun Perwira di Usia 50 Tahun

Meski sudah memiliki anak dari mendiang suami pertamanya, Jennifer Ipel masih berharap dikaruniai momongan dengan Ajun.

Editor: Benny Dasman
Instagram.com/@ajunperwira
Jennifer Jill dan Ajun perwira sudah habis Rp 50 juta untuk program bayi tabung. Tapi, rupanya mereka belum punya surat nikah, gimana nih? 

POS KUPANG, COM  - Di usia ke-50 Tahun,  Jennifer Jill ingin mempunyai anak dari presenter Ajun Perwira.

Kendati demikian, perjuangan Ajun Perwira untuk memiliki buah hati terbilang sulit.

Hal itu disampaikan dalam video yang diunggah di kanal YouTube Melaney Ricardo, Jumat (9/10/2020).

Mengingat usia Jennifer Ipel yang akan menginjak 50 tahun.

Belum lama ini, Ajun dan Jennifer menceritakan keinginan mereka untuk mendapatkan keturunan.

Meski sudah memiliki anak dari mendiang suami pertamanya, Jennifer Ipel masih berharap dikaruniai momongan dengan Ajun.

Keduanya lantas mengatakan ingin mencari surrogate mother atau ibu pengganti.

Ibu pengganti memang sangat populer di Amerika Serikat.

Namun sayangnya, di Indonesia memiliki anak dengan ibu pengganti tidak diperbolehkan.

Akan tetapi, jika diizinkan, Jennifer dan Ajun sangat ingin melakukan cara tersebut.

Oleh karena itu, Jennifer dan Ajun pun berencana untuk mengadopsi anak.

"Bikinnya sih iya. Kalau itu pasrahin aja ke Tuhan. Kalau emang dibolehin sama Indonesia untuk surrogate mother aku bakal melakukannya."

"Tapi karena belum diizinkan jadi enggak ada, aku rasa mau adopsi sih," jelas Jennifer Ipel.

 Kita sekarang pasrahin aja ke Tuhan," ucap Ajun.

Pernikahan Ajun dan Jennifer memang sempat menuai kontroversi.

Sumber: Tribun Manado
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved