Begini Perjalanan Semarang-Jepara Bersama Honda BR-V
Resmi meluncur pada gelaran Telkomsel Indonesia International Motor SHow (IIMS) 2019, Honda Prospect Motor (HPM) langsung mengajak media merasakan sen
Baca juga: Modal Honda BR-V Bertahan di Segmen LSUV

Perangkat hiburan pun sudah mendukung beragam koneksi lainnya, sepertiBluetooth, AUX In dan USB Port. Alhasil perjalanan menuju Jepara makin menyenangkan dengan hiburan baru, apalagi kini sudah ditambah dengantweeter yang mampu memberikan suara lebih maksimal.
Kesimpulan :

Dari hasil tes drive singkat, secara keseluruhan BR-V mengalami peningkatan dari sisi kenayamanan melalui beragam fitur baru. Sayangnya, adanya perubahan tersebut harus dibayar dengan kenaikan harga yang lumayan tinggi, terutama untuk varian Prestige, dari sebelumnya Rp 274 juta kini menjadi Rp 279,5 juta. (*)
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul "Libas Semarang-Jepara Bersama BR-V "Facelift"", https://otomotif.kompas.com/read/2019/05/08/120200015/libas-semarang-jepara-bersama-br-v-facelift.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/honda-br-v-semarang-jepara-tes-drive.jpg)