Berita Piala AFF 2018

Piala AFF 2018 - Live Streaming Vidio.com dan Twitter Filipina vs Thailand Pukul 19.30 WIB

Laga timnas Filipina versus timnas Thailand di Piala AFF 2018 akan digelar hari ini, Rabu (21/11/2018) pukul 19.30 WIB.

Editor: Agustinus Sape
Instagram/larinadevi88
Timnas Thailand merayakan gol ke gawang timnas Indonesia pada laga Piala AFF 2018, Sabtu (17/11/2018). Thailand menang 4-2. 

Andai tiga tim di antara Indonesia, Singapura, Thailand, dan Filipina sama-sama mengoleksi poin 6, maka posisi di klasemen akan ditentukan oleh selisih gol.

Jika dua atau lebih tim mengoleks poin dan selisih gol yang sama, maka klasemen akan ditentukan oleh gol yang dicetak dan hasil laga saat kedua tim berhadapan.

Pelatih timnas Indonesia, Bima Sakti memeluk bek Fachrudin Aryanto seusai skuat Garuda menang atas Timor Leste pada laga kedua Grup B Piala AFF 2018 di SUGBK, 13 November 2018.
Pelatih timnas Indonesia, Bima Sakti memeluk bek Fachrudin Aryanto seusai skuat Garuda menang atas Timor Leste pada laga kedua Grup B Piala AFF 2018 di SUGBK, 13 November 2018. (FERI SETIAWAN/SUPERBALL.ID)

Bagi dua tim yang masih seimbang pada tiga kriteria sebelumnya dan bertemu pada laga terakhir, maka kedua tim akan melanjutkan laga ke babak adu penalti.

Jika tidak bertemu di laga terakhir, tetapi tiga kriteria masih seimbang, maka dilihat tingkat kedisiplinan tim (jumlah kartu kuning dan merah).

Opsi terakhir adalah undian yang akan dilakukan penyelenggara Piala AFF 2018.

Live streaming Thailand vs Filipina bisa diakses melalui tautan berikut:

LINK 1 (VIDIO.COM)

LINK 2 (TWITTER)

(bolasport.com)

Sumber: BolaSport.com
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved