Berita Drama Korea
10 Drama Korea yang Bakal Tayang Bulan September 2018, Jangan Sampai Terlewatkan!
10 Drama Korea ini bakal menemani kamu di bulan september 2018. Pastikan kuotamu mencukupi yah buat marathon!
Penulis: Eflin Rote | Editor: Eflin Rote
Drama ini akan tayang di channel tvN 26 September mendatang. So, jangan lewatkan yah!
10 Drakor alias Drama Korea Tentang Percintaan di SMA dan Kampus Terbaik, Asli Bikin Baper
10 Judul Drakor 2018 yang Dibintangi Idol KPop Alias Anak Boyband, Ada Park Seo Joon
4. Terius Behind Me
Drama ini akan tayang di MBC yang bercerita tentang Go Ae-Rin yang tiba-tiba kehilangan sang suami.
Seorang pria misterius yang diperankan So Ji-Sub (Kim Bon) pun muncul dan tinggal di sebelah rumahnya.
Kim Bon yang bekerja sebagai seorang agen NIS pun membantu Go Ae Rin menemukan konspirasi yang melibatkan sang suami.
5. The Ghost Detective
Drama ini bercerita tentang seorang detektif swasta yang mengungkap kasus kriminal dengan melibatkan hantu.
The Ghost Detective yang dibintangi Daniel Choi dan Park Eun Bin ini akan tayang 5 September di KBS2.
6. My Only One
Drama Korea ini akan mengganti drama Marry Me Now. Akan ditayangkan di KBS2 mulai 15 September mendatang, drama ini akan menjadi drama pertama Lee Jang Woo setelah wamil.
Drama ini bercerita tentang Kim Do-Ran (Uee) yang memiliki kepribadian ceria dan positif sekalipun ia sedang dalam situasi yang sulit secara finansial. Suatu hari ayah kandungnya, Kang Soo-Il (Choi Soo-Jong) muncul di depannya setelah tidak berjumpa selama 28 tahun.
Bagaimana kehidupan Kim Do-Ran setelah itu?
7. Devilish Joy
Drama yang diperankan oleh Choi Jin Hyuk dan Song Ha Yoon ini bercerita tentang Gong Ma Sung (Choi Jin Hyuk) yang mengalami kecelakaan yang akhirnya membuat ia kehilangan ingatannya. Gong Ma Sung hanya mampu mengingat kejadian dalam satu hari saja.
Drama ini akan tayang pada 5 September mendatang di MBN/Dramax.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/korean-drama_20180831_154118.jpg)