Piala Dunia 2018
Begini Lho Prediksi Spanyol vs Rusia
tim siap berduel dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2018 yang diadakan di Stadion Luzhniki, Moskow, pada Minggu waktu setempat, atau Minggu
Prakiraan susunan pemain:
* Spanyol (4-2-3-1):
David De Gea (penjaga gawang); Dani Carvajal, Gerard Pique, Sergio Ramos, Jordi Alba; Sergio Busquets, Koke, Andres Iniesta, Isco; Diego Costa and Iago Aspas.
* Rusia (4-2-3-1):
Igor Akinfeev; Mario Fernandes, Ilya Kutepov, Sergey Ignashevich, Yuri Zhirkov; Roman Zobnin, Daler Kuzyaev; Aleksandr Samedov, Aleksandr Golovin, Denis Cheryshev; Artem Dzyuba
Prediksi Man of the Match (Whoscored):
1.Isco (54,55 persen)
2.Diego Costa (18,18 persen)
3.Andrés Iniesta (9,09 persen)
4.Nacho (4,55 persen)
5.Artem Dzyuba (4,55 persen)
Top Players (Whoscored):
Ratings:
Spanyol:
Isco (8,22)
D. Costa (7,26)
S. Busquets (7,04)
Rusia:
D. Cheryshev (7,62)
R. Zobnin (7,53)
A. Dzyuba (7,48)
Gol:
Spanyol:
D. Costa (3)
Isco (1)
I. Aspas (1)
Rusia:
D. Cheryshev (3)
A. Dzyuba (2)
Y. Gazinskiy (1)
Assists:
Spanyol:
A. Iniesta (1)
S. Busquets (1)
D. Carvajal (1)
Rusia:
A. Golovin (2)
A. Dzyuba (1)
M. Fernandes (1)
Prediksi jalannya laga:
* Spanyol tidak memiliki catatan meyakinkan ketika melawan tim tuan rumah.
* La Furia Roja di bawah a suhan Fernando Hierro menghadapi masalah di lini pertahanan. Ini bakal dijadikan sasaran empuk dari lini serang Rusia yang siap memanfaatkan kecepatan lini sayap.
* Hierro disebut-sebut bakal mengubah posisi pemain di semua lini untuk menghadapi Rusia. Spanyol siap tempur.
* Rusia tidak goyah setelah dikalahkan Uruguay. Mereka terus belajar dari kekalahan di laga sebelumnya sebagai persiapan melawan Spanyol.
* Skuad Beruang Merah siap turun dengan kekuatan penuh yang didukung seluruh fans di Luzhniki.
* Rusia terus mempertajam lini serang untuk menggempur pertahanan Spanyol.
Prediksi hasil laga:
* Spanyol: 2
* Rusia: 1
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/spanyol_20180701_193343.jpg)