Polantas Ngada Gelar Operasi Kendaraan

Pantuan Pos Kupang, Kamis (14/7/2016) sekitar pukul 09.00 Wita melakukan operasi penertiban kendaraan di persimpangan Pasar Tingkat Bajawa

Penulis: Teni Jenahas | Editor: Marsel Ali
Pos Kupang/Teni Jenahas
Puluhan kendaraan yang ditilang Polantas Ngada 

Laporan wartawan Pos Kupang, Teni Jenahas

POS KUPANG.COM, BAJAWA--Satuan Polisi Lalulintas (polantas) Polres Ngada melakukan operasi penertiban kendaraan selama dua hari, Rabu-Kamis (13-14/7/2016).

Dalam operasi patuh ini, banyak kendaraan yang tidak lengkap surat-surat ditilang. Sedangkan pengendara yang tidak memiliki SIM diarahkan untuk mengurus SIM.

Pantuan Pos Kupang, Kamis (14/7/2016) sekitar pukul 09.00 Wita melakukan operasi penertiban kendaraan di persimpangan Pasar Tingkat Bajawa.

Sehari sebelumnya, polisi operasi di ruas jalan masuk kota persis di belakang Susteran Karmel. Puluhan motor ditilang dan diparikir di halaman Lantas Polres Ngada.

Sumber: Pos Kupang
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved