Berita Kota Kupang

Hujan Guyur Kota Kupang dan Sekitarnya

Hujan dengan intensitas rendah mengguyur beberapa wilayah di Kota Kupang dan sekitarnya.

Penulis: Oby Lewanmeru | Editor: Rosalina Woso
Earthsky
Earthsky Ilustrasi hujan meteor Eta Aquarids 

Laporan Wartawan Pos Kupang, Oby Lewanmeru

POS KUPANG.COM,KUPANG - Hujan dengan intensitas rendah mengguyur beberapa wilayah di Kota Kupang dan sekitarnya.

Hujan ini sudah turun sejak pagi hari pada Kamis (14/7/2016) sekitar pukul 06:00 wita. Sampai pukul 08:00 wita, hujan masih mengguyur Kota Kupang.

Sejak pagi matahari tidak nampak karena ditutupi awan.

Mendung juga terlihat terjadi hampir di seluruh Kota Kupang. Warga yang hendak bepergian, baik ke kantor, pasar ada yang terjebak hujan. (*)

Sumber: Pos Kupang
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved