Tujuh Program Besar Dalam Raker Korpri NTT

Selain itu, ada juga program tentang pemerintahan, transparansi, akuntabel dan partisipastif serta program kemitraan

Penulis: Oby Lewanmeru | Editor: Marsel Ali

Laporan Wartawan Pos Kupang, Oby Lewanmeru

POS KUPANG.COM, KUPANG - Ada tujuh program besar yang akan turut dibahas dalam acara rapat kerja (raker) Dewan Pengurus Korpri Provinsi NTT.

Raker ini berlangsung di Hotel Romyta Kupang, Kamis (26/5/2016).

Wakil Ketua Dewan Pengurus Korpri NTT, Yusuf Kuahaty, S.U mengatakan, tujuh program itu adalah: organisasi dan tata kerja, pembinaan , usaha dan kesejahteraan anggota, pengayoman dan perlindungan hukum, profesionalisme disiplin dan penghargaan anggota korpri.

Selain itu, ada juga program tentang pemerintahan, transparansi, akuntabel dan partisipastif serta program kemitraan.

Sumber: Pos Kupang
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved