Tenis

Andy Murray Taklukkan Sousa di Australia Terbuka

Murray akan menghadapi pemenang laga sesama petenis Australia antara Bernard Tomic dan John

Editor: Dion DB Putra
net
Andy Murray 

POS KUPANG.COM, MELBOURNE - Petenis peringkat dua dunia asal Inggris, Andy Murray, menaklukkan Joao Sousa dari Portugal dengan kemenangan empat set untuk melaju ke babak empat Australia Terbuka, Sabtu (23/1/2016).

Finalis empat kali itu mengalahkan peringkat 33 dunia Sousa dengan kemenangan 6-2, 3-6, 6-2, 6-2 dalam waktu dua jam 38 menit.

Murray akan menghadapi pemenang laga sesama petenis Australia antara Bernard Tomic dan John Millman, demikian laporan kantor berita AFP.

Sumber:
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved