Ini Alasan Pemda Ende Bentuk Forum Kewaspadaan Dini Masyarakat di Kecamatan Wewaria
Ini alasan Pemerintah Daerah Kabupaten Ende membentuk forum kewaspadaan dini masyarakat di Kecamatan Wewaria.
Penulis: Gerardus Manyela | Editor: OMDSMY Novemy Leo
Laporan Reporter POS-KUPANG.COM, Romualdus Pius
POS-KUPANG.COM | ENDE - Ini Alasan Pemrintah Daerah Kabupaten Ende membentuk forum kewaspadaan dini (fkdm) masyarakat di Kecamatan Wewaria.
Pembentukan FKDM itu dilaksanakan pada Selasa (24/4/2018) bertempat di Aula Kantor Kecamatan Wewaria.
Hadir dalam kesempatan itu Penjabat Sementara Bupati Ende, Drs Obaldus Toda MM serta masyarakat Kecamatan Wewaria.
Baca: Ketua Komisi C DPRD Sumba Barat Kritik Soal Terminal Weekarou dan Traffic Light
Baca: Penguasaha Muda ini Bisa Kuliahkan Saudaranya dan Pekerjakan 6 Mahasiswa dari Usaha Ini
Baca: Dukung Pariwisata di Wilayah Selatan, DPRD Sumba Barat Minta Pemerintah Lakukan Ini
Baca: Wow! Meski Hamil Besar, Jaksa Perempuan Henderina Malo Berani Hadapi Ratusan Pendemo
Ketua Panitia Penyelenggara, Sukri Abdulgani SH dalam kesempatan itu mengatakan kewapadaan dini masyarakat adalah suatu kondisi kepekaan dan kesiapsiagaan dan antisipasi dini masyarakat dalam menghadapi potensi dan indikasi ancaman.
Juga mencegah gangguan keamanan maupun bencana alam serta permasalahan social lainnya yang dapat mengakibatkan korban dan penderitaan manusia maupun kerugian harta benda juga kerusakan lingkungan.
Serta kerusakan sarana prasarana dan fasilitas umum serta menimbulkan gangguan terhadap tata kehidupan dan penghidupan masyarakat. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/fkdm-kecamatan-wewaria_20180424_134858.jpg)