TOPIK
Liga Pelajar U16 Provinsi NTT
-
Dua tahun merajai sepakbola U-16 di Provinsi NTT, SSB SoE Generation akhirnya tumbang di tahun ketiga.
-
SSB SoE Generation A tampil sempurna di penyisihan Grup A. Wakil dari Kabupaten TTS ini meraih poin sempurna, yakni 12 poin dari empat kali bermain.
-
SSB Bintang Timur Atambua di pertandingan terakhirnya harus menang atas SoE Generation bila ingin lolos, minimal sebagai runner-up.