Lagu Rohani
Lirik Lagu Rohani Kristen Judul Tuhan Pasti Bersamku dari Putri Siagian
Simak lirik lagu daerah Nusa Tenggara Timur (NTT) judul Tuhan Pasti Bersamku dari Putri Siagian
Penulis: Alfred Dama | Editor: Alfred Dama
POS KUPANG.COM -- Simak lirik lagu daerah Nusa Tenggara Timur (NTT) judul Tuhan Pasti Bersamku dari Putri Siagian .
Lagu Tuhan Pasti Bersamku
Jalan hidup anak manusia
Penuh dengan tantangan
Cobaan datang silih berganti
Menghantui jalan hidupku ini
Aku yakin dan aku percaya
Tuhan pasti bersamaku
Yang ada di setiap masa
Dia hadir di setiap waktu
Jalanlah Tuhan bersamaku
Jalanlah Tuhan di depanku
Naungi aku dengan sayapMu
Agar ku melangkah penuh sukacita dalam anugerahMu
KLIK LINK Lagu rohani Kristen, Tuhan Pasti Bersamku
Baca juga: Lirik Lagu Daerah NTT dari Maumere Sikka Judul Nona Ropo Mawe Rowit
Baca artikel lain di Pos Kupang.com KLIK >>> GOOGLE.NEWS
Berita Terkait:#Lagu Rohani
| Lirik Lagu Rohani Kristen Judul Engkau Tuhan Yang Setia dari Yanti Sitohang |
|
|---|
| Lirik Lagu Rohani Kristen, Lagu Natal Judul Indahnya Natal - Putri Siagian |
|
|---|
| Lirik Lagu Rohani Kristen Judul Lebih Indah Dari Permata dari Regina Pangkarego |
|
|---|
| Lirik Lagu Rohani Kristen Judul Hai Kota Mungil Bethlehem , Lagu Natal Dari Natashia Nikita |
|
|---|
| Liriik Lagu Rohani Bapa Yang Lebih Tau dari Regina Pangkerego |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/Putri-Siagian-membawakan-lagu-rohani-Kristen-Tuhan-Pasti-Bersamaku.jpg)