Tunjangan Sertifikasi Guru
Siap Cek Rekening! Tunjangan Sertifikasi Guru dikabarkan Cair Bulan Ini,Simak Cara Cek di Info GTK
Siap-siap cek rekening! Tunjangan Sertifikasi Guru dikabarkan cair bulan ini, simak cara ceknya di Info GTK
Penulis: Adiana Ahmad | Editor: Adiana Ahmad
Triwulan III
ASN Daerah: September 2025
Non-ASN: Mulai Oktober 2025
Triwulan IV
ASN Daerah dan Non-ASN: November 2025
Dengan demikian, para guru baik ASN maupun non-ASN dipastikan akan menerima pencairan tahap terakhir pada November 2025.
Besaran Tunjangan Sertifikasi Guru
*Besaran Tunjangan Sertifikasi Guru senilai gaji pokok
*Tunjangan Profesi Guru (TPG) tunjangan yang diberikan kepada guru yang memiliki sertifikat pendidik
*Selain memegang sertifikat, guru akan mendapat TPG jika mengajar pada sekolah yang tercatat di Dapodik
Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah ( Mendikdasmen ) Abdul Mu'ti mengatakan tunjangan guru akan langsung ditransfer ke rekening pribadi.
Lantas berapa Tunjangan Sertifikasi Guru ASN (Aparatur Sipil Negara) dan guru non-ASN?
Perlu diketahui bahwa sejak tahun 2010-2024, sekitar 15 tahun berlalu, tunjangan guru ditransfer Kementerian Keuangan (Kemenkeu) kepada Rekening Pemerintah Daerah, yaitu Rekening Kas Umum Daerah, untuk selanjutnya ditransfer ke rekening guru.
Proses transfer itu sebagian besarnya dilakukan 3 bulan sekali. Selain itu, proses transfer memakan waktu yang lama, guru menerimanya per 3 bulan.
Bahkan di beberapa daerah ada yang mengalami keterlambatan dengan berbagai alasan
Berapa Tunjangan Sertifikasi Guru?
Tunjangan sertifikasi atau Tunjangan Profesi Guru (TPG) tunjangan yang diberikan kepada guru yang memiliki sertifikat pendidik sebagai penghargaan atas profesionalitasnya.
Tunjangan sertifikasi guru
Cara Cek Tunjangan Sertifikasi Guru
Info GTK
cek rekening
POS-KUPANG.COM
berita pos kupang hari ini
| Hasil ETMC XXXIV Ende, Perss SoE Unggul Sementara 1-0 Atas PS Kabupaten Kupang |
|
|---|
| UPDATE Jadwal Kapal Gunung Dempo 13 November - 3 Desember 2025, Lengkap Semua Rute |
|
|---|
| Ramalan Zodiak Keuangan Besok 14 November, 7 Zodiak Pengeluaran Besar Hingga Terlilit Utang |
|
|---|
| PKM Undana dan San Pedro: Konversi Biogas dari Limbah Peternakan Babi |
|
|---|
| Terlibat Penganiayaan, Seorang Pria di Kabupaten TTU Ditahan Polisi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/tunjangan-sertifikasi-guru_20160914_114436.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.