HP Murah
9 HP Terpopuler di Pertengahan September 2024 Versi GSMArena, iPhone Masih Jadi Juara
9 HP terpopuler di pertengahan September 2024 versi GSMArena, ada iPhone, Samsung, dan Huawei.
Penulis: Agustina | Editor: Hermina Pello
POS-KUPANG.COM - Inilah 10 HP terpopuler di pertengahan September 2024 versi GSMArena.
GSMArena merupakan media review gadget yang kerap membagikan informasi terkini seputar smartphone.
Mulai dari spesifikasi dan harga hp, perbandingan hp, hingga bocoran hp yang akan rilis.
Selain itu, GSMArena juga rutin membagikan informasi tentang smartphone paling populer dalam websitenya.
Jadi, untuk Anda yang tidak ingin ketinggalan tren smartphone bulan ini, simak informasinya berikut.
Memantau dari laman GSMArena, ada tiga merek ponsel yang paling populer di pertengahan September ini.
Di antaranya ada Apple (iPhone), Samsung, dan Huawei. Harganya juga beragam, mulai Rp 6 jutaan hingga Rp 50 jutaan.
Jadi, apabila tertarik, Anda bisa menjadikan beberapa hp berikut sebagai referensi membeli hp baru.
Penasaran? Langsung saja simak rangkumannya berikut melansir dari laman GSMArena (12/9/2024).
Baca juga: 4 HP iPhone Terbaru September 2024, Dibanderol Mulai Rp 12 Jutaan Ada iPhone 16 Pro Max
HP Terpopuler Versi GSMArena (September 2024)
1. iPhone 16 Pro Max
Ukuran layar: 6.9 inci
OS Version: iOS 18
Detail Prosesor: Apple A18 Pro
Resolusi Kamera Belakang: 48 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 12 MP, 48 MP
Resolusi Kamera Depan: 12 MP
Kapasitas Baterai: Li-Ion
iPhone 16 Pro Max (256GB) - mulai 1.199 dollar AS (sekitar Rp 18,5 juta)
iPhone 16 Pro Max (512GB) - mulai 1.399 dollar AS (sekitar Rp 21,6 juta)
iPhone 16 Pro Max (1TB) - mulai 1.599 dollar AS (sekitar Rp 24,7 juta)
2. iPhone 16 Pro
Ukuran layar: 6.3 inci
OS Version: iOS 18
Detail Prosesor: Apple A18 Pro
Resolusi Kamera Belakang: 48 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 12 MP, 48 MP
Resolusi Kamera Depan: 12 MP
Kapasitas Baterai: Li-Ion
iPhone 16 Pro (128GB - mulai 999 dollar AS (sekitar Rp 15,4 juta)
iPhone 16 Pro (256GB) - mulai 1.099 dollar AS (sekitar Rp 17 juta)
iPhone 16 Pro (512GB) - mulai 1.299 dollar AS (sekitar Rp 20,1 juta)
iPhone 16 Pro (1TB) - mulai 1.499 dollar AS (sekitar Rp 23,2 juta)
3. iPhone 16
Ukuran layar: 6.1 inci
OS Version: iOS 18
Detail Prosesor: Apple A18
Resolusi Kamera Belakang: 48 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 12 MP
Resolusi Kamera Depan: 12 MP
Kapasitas Baterai: Li-Ion
iPhone 16 (8 GB+128 GB) - 799 dollar AS (sekitar Rp 12,3 juta)
iPhone 16 (8 GB+256 GB) - 899 dollar AS (sekitar Rp 13,9 juta)
iPhone 16 (8 GB+512 GB) - 1.099 dollar AS (sekitar Rp 17 juta)
4. Huawei Mate XT Ultimate
Ukuran layar: 10,2 inci
OS Version: HarmonyOS 4.2 (China)
Detail Prosesor: Kirin 9010
Resolusi Kamera Belakang: 50 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 12 MP, 12 MP
Resolusi Kamera Depan: 8 MP
Kapasitas Baterai: 5600 mAh
(16 GB + 256 GB) - 19.999 Yuan (Rp 43,3 jutaan)
(16 GB + 512 GB) - 21.999 Yuan (Rp 47,6 jutaan)
(16 GB + 1 TB) - 23.999 Yuan (Rp 51,9 jutaan)
5. iPhone 16 Plus
Ukuran layar: 6.7 inci
OS Version: iOS 18
Detail Prosesor: Apple A18
Resolusi Kamera Belakang: 48 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 12 MP
Resolusi Kamera Depan: 12 MP
Kapasitas Baterai: Li-Ion
iPhone 16 Plus (8 GB+128 GB) - 899 dollar AS (sekitar Rp 13,9 juta)
iPhone 16 Plus (8 GB+256 GB) - 999 dollar AS (sekitar Rp 15,4 juta)
iPhone 16 Plus (8 GB+512 GB) - 1.199 dollar AS (sekitar Rp 18,5 juta)
Baca juga: 10 HP Terpopuler Awal September 2024, Mulai Rp 500 Ribuan Ada Samsung, Redmi, OPPO
6. Samsung Galaxy S24 Ultra
Ukuran layar: 6.8 inci
OS Version: Android 14
Detail Prosesor: Snapdragon 8 Gen 3
Resolusi Kamera Belakang: 200 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 10 MP, 50 MP
Resolusi Kamera Depan: 12 MP
Kapasitas Baterai: 5000 mAh
Samsung Galaxy S24 Ultra (12 GB + 256 GB) - Rp 19.999.000 (harga normal Rp 21.999.000)
Samsung Galaxy S24 Ultra (12 GB + 512 GB) - Rp 21.999.000 (harga normal Rp 23.999.000)
7. Samsung Galaxy A55
Ukuran layar: 6.6 inci
OS Version: Android 14
Detail Prosesor: Exynos 1480
Resolusi Kamera Belakang: 50 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 12 MP, 5 MP
Resolusi Kamera Depan: 32 MP
Kapasitas Baterai: 5000 mAh
Samsung Galaxy A55 (8 GB) - Rp 6.299.000
Samsung Galaxy A55 (12 GB) - Rp 6.699.000
8. iPhone 15 Pro Max
Ukuran layar: 6.7 inci
OS Version: iOS 17
Detail Prosesor: Apple A17 Pro
Resolusi Kamera Belakang: 48 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 12 MP, 12 MP
Resolusi Kamera Depan: 12 MP
Kapasitas Baterai: 4441 mAh
iPhone 15 Pro Max (256 GB) - Rp 22.249.000 (harga normal Rp 24.999.000)
iPhone 15 Pro Max (512 GB) - Rp 27.249.000 (harga normal Rp 29.999.000)
iPhone 15 Pro Max (1 TB) - Rp 31.249.000 (harga normal Rp 33.999.000)
Baca juga: 8 Rekomendasi HP Baru September 2024, Mulai Rp 1 Jutaan Ada iPhone 16 Hingga Samsung
9. iPhone 11
Ukuran layar: 6.1 inci
OS Version: iOS 13
Detail Prosesor: Apple A13 Bionic
Resolusi Kamera Belakang: 12 MP
Resolusi Kamera Utama Lainnya: 12 MP
Resolusi Kamera Depan: 12 MP
Kapasitas Baterai: 3110 mAh
iPhone 11 (64 GB) - Rp 6.249.000 (harga normal Rp 9.749.000)
iPhone 11 (128 GB) - Rp 7.749.000 (harga normal Rp 11.249.000)
Itu dia 9 HP terpopuler di pertengahan September 2024 versi GSMArena. Bagi Anda yang tertarik dapat membelinya di laman resmi masing-masing ponsel. Semoga bermanfaat.(*)
| 4 HP iPhone Terbaru September 2024, Dibanderol Mulai Rp 12 Jutaan Ada iPhone 16 Pro Max |
|
|---|
| 7 Rekomendasi HP Murah iPhone Harga 2 Jutaan September 2024: Ada iPhone X, iPhone 6, iPhone 7 |
|
|---|
| 6 Rekomendasi HP Terpopuler Agustus 2024 Versi GSMArena: Ada Samsung, iPhone, Xiaomi |
|
|---|
| 8 HP Terpopuler Versi GSMArena Periode Agustus 2024, Ada Diskon Spesial: iPhone, Samsung, Redmi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/kupang/foto/bank/originals/Ilustrasi-ponsel-lipat-2.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.